Babinsa Koramil 09/Putri Betung, Bantu Warga Desa Binaan Panen Jahe, di Desa Gumpang Lempuh

Redaksi Bara News

- Redaksi

Kamis, 14 November 2024 - 06:43 WIB

50233 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES | Babinsa Koramil 09/Putri betung, Serda Sahir membantu warga memanen tanaman Jahe di kebun pak Eko dan pak ropen Desa gumpang lempuh  kec putri betung.

Kegiatan membantu cara memanen jahe pada lahan pak Eko dan pak ropen, sebagai wujud kepedulian ke masyarakat bertujuan untuk mendekatkan diri ke warga desa binaan sehingga dapat meningkatkan perekonomian Masyarakat di Desa gumpang lempuh.

Baca Juga :  Dandim 0113/ Gayo Lues Pimpin Apel Gelar Pasukan Dalam Rangka Pengamanan Pilkada Tahun 2024 Di Wilayah Kabupaten Gayo Lues

Pak eko dan pak ropen sangat berterima kasih kepada Babinsa Koramil 09/Putri betung,yang sudah mau untuk membantu dan memberikan Arahan cara panen tanaman jahe yang baik  dan benar.Agar tidak merusak hasil panen yg di inginkan”ucapnya. (RED)

Baca Juga :  Dandim 0113/Gayo Lues dan Pj. Bupati Hadiri Kunjungan Audiensi Staf Ahli KASAD

Berita Terkait

Tak Terbendung, Ribuan Massa Padati Kampanye Dialogis GAESSS BERIMAN di Kecamatan Putri Betung
Luar Biasa. Ribuan Masyarakat Dan Simpatisan Hadiri Kampanye Gaess (01) Di Kecamatan Putri Betung.
Tak Kenal Lelah, Pengusaha Muda Kembali Lakukan Sosialisasi Dengan Petani Di Tripe Jaya.
Memonitor Perkembangan Situasi Wilayah Babinsa Koramil 10/PC Melaksanakan Komsos Dengan Masyarakat Desa Binaan
Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj membantu Petani Tanam Padi Wujudkan Ketahanan Pangan
Ratusan Warga Desa Cike Hadiri Kampanye Pasangan Calon Bupati Dan Wakil Bupati Galus Nomor Urut 01 Gaess
Tiga Pasangan Calon Bupati Gayo Lues Adalah Putra Terbaik Perlu Dukungan semua Pihak
Kebakaran Pabrik PGT PMI di Gayo Lues: Kebocoran Limbah Getah Picu Api di Tengah Minimnya Sistem Pengamanan?

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 04:19 WIB

Tak Terbendung, Ribuan Massa Padati Kampanye Dialogis GAESSS BERIMAN di Kecamatan Putri Betung

Kamis, 14 November 2024 - 23:01 WIB

Luar Biasa. Ribuan Masyarakat Dan Simpatisan Hadiri Kampanye Gaess (01) Di Kecamatan Putri Betung.

Kamis, 14 November 2024 - 08:55 WIB

Memonitor Perkembangan Situasi Wilayah Babinsa Koramil 10/PC Melaksanakan Komsos Dengan Masyarakat Desa Binaan

Kamis, 14 November 2024 - 06:43 WIB

Babinsa Koramil 09/Putri Betung, Bantu Warga Desa Binaan Panen Jahe, di Desa Gumpang Lempuh

Kamis, 14 November 2024 - 06:04 WIB

Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj membantu Petani Tanam Padi Wujudkan Ketahanan Pangan

Rabu, 13 November 2024 - 23:17 WIB

Ratusan Warga Desa Cike Hadiri Kampanye Pasangan Calon Bupati Dan Wakil Bupati Galus Nomor Urut 01 Gaess

Rabu, 13 November 2024 - 15:56 WIB

Tiga Pasangan Calon Bupati Gayo Lues Adalah Putra Terbaik Perlu Dukungan semua Pihak

Rabu, 13 November 2024 - 09:57 WIB

Kebakaran Pabrik PGT PMI di Gayo Lues: Kebocoran Limbah Getah Picu Api di Tengah Minimnya Sistem Pengamanan?

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Diskominfo Nagan Raya Gelar Bimtek PPID Gampong dan KIG

Kamis, 14 Nov 2024 - 18:45 WIB

BANDA ACEH

PEMA PAMER PROJECT INVESTASI PADA AGASID 2024

Kamis, 14 Nov 2024 - 17:33 WIB