Kejati Aceh Gelar Pekan Olahraga Sambut HBA Ke-63

Redaksi Bara News

- Redaksi

Senin, 10 Juli 2023 - 19:56 WIB

50366 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDA ACEH, BARANEWS | Hari Bhakti Adhyaksa 22 Juli 2023 tahun ini memasuki usia 63 (enam puluh tiga) tahun. Menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) nya Korps Adhyaksa di seluruh daerah menggelar berbagai even dalam perayaannya, mulai dari aksi sosial, diskusi, seminar, sosialisasi, penyuluhan dan penerangan hukum, even pameran hingga olahraga.

Bertempat di Aula Gedung Kantor Kejaksaan Tinggi Aceh, Banda Aceh, Senin 10 Juli 2023, Kepala Kejaksaan Tinggi Aceh Bambang Bachtiar membuka secara resmi pagelaran Pekan Olah Raga (POR) Hari Bhakti Adhyaksa (HBA) Ke 63 Tahun 2023 sekaligus peresmian berbagai even semarak HBA tahun 2023.

Baca Juga :  Raih Akreditasi Unggul, Prodi S2 Bahasa Inggris FKIP USK Akan Lakukan Ini

Kajati Aceh menyampaikan bahwa point penting kegiatan ini adalah untuk memupuk jiwa sportivitas yang mampu membangun soliditas sesama, serta membentuk karakter dan kepribadian peserta yang berintegritas dan dapat dipercaya.

“Oleh sebab itu POR ini hendaknya tidak hanya dianggap sebagai sebuah kompetisi untuk meraih kemenangan dengan mengalahkan yang lain, tetapi yang lebih utama adalah bagaimana setiap kemenangan itu berhasil dicapai melalui sebuah proses dengan usaha dan cara menjunjung tinggi nilai-nilai sportivitas dan kejujuran,” ujar Bambang Bachtiar.

Baca Juga :  Jubir Prabowo, Dahniel Simanjuntak: Prabowo Akan Bergerak untuk Memenangkan Mualem-Dek Fad di Aceh

Dalam semarak HBA ke-63 Tahun 2023, pertandingan yang diperlombakan adalah Futsal Eksekutif, Tenis Lapangan, Badminton, Tenis Meja, volyball. Selain itu, juga ada kegiatan sosial seperti Donor Darah, Khitanan Massal, dan Anjangsana.

Turut hadir pada upacara ini, Ibu Ketua Ikatan Adhyaksa Darmakarini (IAD) Wilayah Aceh, Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Aceh, seluruh Asisten, Plt. Kajari Banda Aceh dan Kajari Aceh Besar, yang diikuti oleh seluruh pegawai Kejakaan Tinggi Aceh, pegawai Kejari Banda Aceh dan Kejari Aceh Besar. (Fs)

Berita Terkait

Polisi Harus Pastikan Pilkada Aceh Bebas Intimidasi
Brimob Aceh Siaga Jelang Pilkada Serentak 2024
Memasuki Masa Tenang, Mualem-Dek Fadh Ajak Jaga Kondusivitas Pemilu
Hasil Survei Mualem – Dek Fadh Sulit Dikejar Bustami – Fadhil
Abu Mudi: Ingatkan Pilih Aminullah-Isnaini, Pemimpin Laki-Laki yang Amanah dan Bersinergi dengan Ulama Aswaja
PUSDA Gelar Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW dan Santunan Anak Yatim di Banda Aceh
YPSM Gelar Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H dan Doa Bersama
Ketua PWI Aceh Serukan Pantau dan Ungkap Kecurangan Pilkada

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 16:45 WIB

Polres Subulussalam Lakukan Pengamanan Pendistribusian Logistik Surat Suara Pilkada 2024

Sabtu, 23 November 2024 - 16:25 WIB

Kapolres Subulussalam Hadiri Rakor Kesiapan Pelaksanaan Pilkada Serentak 2024

Kamis, 21 November 2024 - 19:51 WIB

Selamatkan Generasi Muda, Polres Subulussalam Laksanakan Sosialisasi Pencegahan Kekerasan dan Anti Narkoba

Kamis, 21 November 2024 - 06:36 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Polres Subulussalam Tanam Jagung Serentak

Senin, 18 November 2024 - 04:56 WIB

Quick Respon Brimob Aceh Dalam Penanganan Banjir Di Desa Danau Tras Kota Subulussalam

Minggu, 17 November 2024 - 03:57 WIB

Pastikan Berjalan Kondusif, Polres Subulussalam Laksanakan Pengamanan Kampanye Salah Satu Paslon Walikota

Sabtu, 16 November 2024 - 19:17 WIB

Pastikan Berjalan Kondusif, Polres Subulussalam Laksanakan Pengamanan Kampanye Akbar Salah Satu Paslon Walikota

Minggu, 10 November 2024 - 09:10 WIB

Ketua PSI Kaesang Pengarep Akan Turun ke Subulussalam Bantu Pemenangan Bintang – Faisal

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Iskandar PJ Bupati Nagan Raya Tinjau Lansung Lokasi TPS.

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:36 WIB

BANDA ACEH

Polisi Harus Pastikan Pilkada Aceh Bebas Intimidasi

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:32 WIB