Aceh Tidak Baik-Baik Saja Tahun 2024 ini, Kapolsek Syiah Kuala Bersama Kapolres Banda Aceh Telah Menangkap Pembacokan Warga Serta Pengunjung Warkop Benk Kupi Menjadi korbannya

Redaksi Bara News

- Redaksi

Minggu, 21 Januari 2024 - 23:31 WIB

50945 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDA ACEH, BARANEWS | Kapolresta Banda Aceh dari Kapolsek Syiah Kuala, telah menangkap pembacokan terhadap warga yang melintas di jalan serta pengunjung Warkop Benk Kopi.

Pada minggu dini hari pukul jam 02 : 30 WIB tanggal 21 Januari 2024, telah terjadi pembacokan terhadap masyarakat yang melintas di jalan serta pengunjung warkop Benk kopi di Gampong Lamgugob Kec. Syiah Kuala Kota Banda Aceh di serang oleh sekelompok pemuda yang tidak dikenal Tempat Kejadian Peristiwa tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebelum kejadian tersebut ada instagram yang berinisial ( LBH.1) membuat postingan di status instagramnya bahwa segerombolan pemuda membawa senjata tajam di jam larut malam di seputaran jembatan Krueng Cot, setelah postingan tersebut paginya terdengar kabar bawa telah terjadi pembacokan terhadap warga yang melintas di jalan.

Adapun kronologi kejadiannya ialah awalnya pada hari minggu tanggal 21 Januari 2024 sekitar pukul 02: 30 Wib dini hari salah satu korban M. Zulmi, bersama beberapa kawan korban sedang berjalan dari arah jembatan Lamyong Menuju Simpang Mesra, kemudian sesampainya di depan Warkop Benk Kupi Gampong Lamgugob tiba-tiba dari arah belakang korban datang gerombolan remaja dengan membawa sepeda motor, rombongan remaja tersebut melintas melewati korban dan kawan-kawan korban, kemudian tiba-tiba balik arah, saat itu korban takut melihat grombolan pemuda tersebut membawa senjata tajam mengayun-ayunkan ke arah korban kemudian korban melarikan diri ke arah Warkop Benk Kupi, kemudian mereka membacok korban dan ada beberapa sebagian pengunjung di Warkop tersebut terkena sambatan senjata tajam di kepala dan di tangan sehingga membuat para pengunjung berhamburan di buatnya.

Baca Juga :  Teuku Okta Randa: Mohon Dukungan, Kami Sedang Menuntut Keadilan, Kursi Kami Sudah Hilang

Setelah itu, tidak lama kemudian melintas mobil Patroli polsek Syiah Kuala membawa korban ke RS USK dan di rujuk ke Rumah Sakit Zainoel Abidin.

Baca Juga :  Satreskrim Polres Gayo Lues Tangkap Pelaku Pembunuhan Kurang Dari 24 Jam

Sekira Pukul 06.00 Wib ke 3 (tiga) tersangka yang di amankan di Polsek Syiah Kuala di bawa juga ke Polresta Banda Aceh di pimpin langsung oleh Kapolsek Syiah Kuala Iptu Cut Laila Surya , S.H. dan Kanit Reskrim Polsek Syiah Kuala Aipda Samsuardi dan Anggota piket Polsek Syiah Kuala.

Tetap waspada Klau melihat pelajar atau anak muda di jalan malam malam, sudah mulai terkena virus anak jalanan jakarta aneuk Aceh.

Di informasikan bahwa di daerah Simpang Surabaya dan Seutui di kecamatan Baiturrahman, Kota Banda Aceh. Berhati-hati dikarenakan pemuda jam 01 : 00 WIB dini hari nanti tanggal 22 Januari 2024 terjadi tauran bersenja tajam harap berhati-hati pada jam tersebut.

Banda Aceh tidak baik-baik saja virus anak jalanan sudah menjadi trend bagi pemuda tanah Rencong ini, gimana tanggapan pemerintah untuk membenahinya.

Penulis : Syahrul Amin, S. Sos

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Penjelasan Kadis ESDM Aceh, Kajian Hidrogeologi dan Hidrometeorologi terhadap fenomena kekeringan yang melanda daerah karst Kecamatan Lhok Nga, Kab. Aceh Besar
Pangdam IM Bersama PJ. Gubernur Aceh Dampingi Menpora RI Tinjau Veneu PON XXI Tahun 2024
Pangdam IM Lepas Rombongan Peserta Bikers IMBI Sumatera Gathering 2024
Sudah Terima KTA, Partai Aceh Sebut Brigjenpol Armia Fahmi Wakapolda Aceh Aktif Resmi jadi Kader Usai Pensiun
Tiga Pelaku Pembunuhan Vina di Cirebon Diburu, Bareskrim Polri Kirim Tim
Bareskrim Polri Buru Tiga Tersangka Pembunuhan Vina Cirebon
MPW ICMI Aceh Sampaikan Apresiasi dan Rekomendasi ke Pj Gubernur Aceh
Unit Resmob Dan Unit IV PPA Satreskrim Polres Gayo Lues, Amankan Pelaku Pelecehan Seksual dan Pemerkosaan Anak dibawah Umur.

Berita Terkait

Rabu, 15 Mei 2024 - 20:26 WIB

Dayah Terpadu Darul Mukhlisin Lepas Siswa angkatan ke XXX Tahun 2024

Rabu, 8 Mei 2024 - 09:05 WIB

Asifa Pinta Tiara, Mahasiswi Universitas Kahramanmaraş Sütçü İmam Asal Takengon Kupas Tuntas S-1 Biaya Mandiri ke Turki

Jumat, 8 Maret 2024 - 03:01 WIB

Senangnya wisata TK swasta IT Az-Zahra menangkap ikan di Balai Benih Ikan (BBI) Lukup Badak, Pegasing

Selasa, 27 Februari 2024 - 19:27 WIB

Pastikan Kesehatan Personel Pengamanan Pemilu 2024 Prima, Si Dokkes Kembali Lakukan Pemeriksaan Kesehatan

Sabtu, 17 Februari 2024 - 19:34 WIB

Komunitas Gayo Peduli Memberikan Motivasi Bagi Anak-anak Yatim dan Terlantar

Sabtu, 17 Februari 2024 - 17:32 WIB

Masyarakat dan mahasiswa KKM bangun pagar kantor Reje Kampung Lelabu

Rabu, 7 Februari 2024 - 23:32 WIB

11 Tim ikuti turnamen Futsal League Toweren Toa Cup

Senin, 5 Februari 2024 - 00:04 WIB

Forum Doen Mempertanyakan Netralitas Pimpinan GLC Sekaligus Caleg DPRK Terhadap Kasus yang Terjadi di UGP

Berita Terbaru