Korem 011/Lilawangsa Gelar Verifikasi Kodim 0117/Aceh Tamiang

Redaksi Bara News

- Redaksi

Kamis, 23 November 2023 - 14:33 WIB

50327 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Tamiang – Menjelang pergantian pejabat Komandan Kodim (Dandim) Aceh Tamiang, Korem 011/Lilawangsa melakukan verifikasi atau mengecek pemeriksaan kebenaran laporan satuan Kodim 0117/Aceh Tamiang.

Kegiatan verifikasi itu juga dihadiri Komandan Korem (Danrem) 011/Lilawangsa Kolonel Kav Kapti Hertantyawan dalam pemeriksaan verifikasi di satuan Kodim, Kecamatan Kejuruan Muda, Kabupaten Aceh Tamiang, Rabu (22/11/2023).

Danrem 011/Lilawangsa Kolonel Kav Kapti Hertantyawan mengatakan, pemeriksaan atau mencocokan data diperlukan verifikasi sesuai tugas-tugas yang telah dikerjakan satuan Kodim, termasuk pertanggungjawaban Dandim selama memimpin dan sebelum menyerahkan tugas kepada pejabat yang baru.

“Yang diperiksa itu, berkaitan dengan inventaris, diantaranya kendaraan dinas, senjata perorangan maupun program-program kerja Kodim, semua dicek dan harus terdata, hal ini berkaitan dengan berakhir masa tugas pejabat Dandim,” terang Danrem.

Menurutnya, Danrem Kapti Hertantyawan menyebutkan, salah satu keberhasilan satuan dinilai dari kinerja pejabat Dandim, sebab, seorang pemimpin harus mampu melaksanakan tugas dengan baik bersama prajuritnya.

“Jadi pemimpin bukan hanya bisa mengatur, namun sejalan bersama para prajurit bisa menyelesaikan tugas pokok satuan dengan baik. Hal itu berpengaruh pada karier pejabat Dandim lama atas keberhasilan tugasnya, serta berdampak kepada pejabat baru untuk meneruskan bahkan meningkatkan apa yang telah dibangun selama ini, sehingga di kemudian hari tidak ada permasalahan bagi pejabat lama maupun yang baru,” tegas Danrem.

Baca Juga :  AMAN JARUM Satukan Gayo Serumpun buka akses lesten gayo lues - Polo tige Aceh Temiang

Diketahui, pucuk pimpinan Kodim 0117/Aceh Tamiang akan berganti, dijadwalkan acara sertijab akan berlangsung pada Minggu depan, saat ini Ketua Tim verifikasi Korem 011/LW dipimpin oleh Mayor Inf Abdul Hadi melakukan verifikasi pendataan laporan satuan Kodim 0117/Aceh Tamiang. (RED)

Berita Terkait

LSM Garang Nilai Polres Aceh Tamiang Sukses Ciptakan Pilkada Damai 2024
Tokoh Masyarakat Apresiasi Polres Aceh Tamiang Soal Pengamanan Pilkada 2024
KIP Aceh Tamiang gelar rapat pleno Muzakir Manaf Gubernur Aceh dan Armia Pahmi Bupati Aceh Tamiang
Pamatwil OMP Seulawah Pastikan Kotak Suara di KIP Aceh Tamiang Dijaga Ketat Aparat Kepolisian
Pilkada Aceh Tamiang Paslon ARMIA FAHMI-ISMAIL Unggul di Seluruh TPS
AMAN JARUM, Ucapkan selamat pada pemenang Pilbup Gayo Lues – Aceh Temiang
Kapolres Aceh Tamiang Jamin Kondusifitas Keamanan Jelang Hari Pemilihan
LembAHtari: Jika Dibiarkan Inti TNGL Sikundur Tenggulun hanya Tinggal Sebutan

Berita Terkait

Minggu, 29 Desember 2024 - 14:10 WIB

DPP Partai Aceh Gelar Khitanan Massal dan Penyuluhan Kesehatan untuk Warga Banda Aceh dan Aceh Besar

Minggu, 29 Desember 2024 - 13:45 WIB

Perjuangan Cup 2024: Ajang Basket Sambut Pemimpin Baru Aceh Berjalan Sukses

Minggu, 29 Desember 2024 - 04:37 WIB

Dugaan Ilegal kegiatan PT. Raja Marga di kabupaten Simeulue: Pemerintah Diminta Tidak Tutup Mata

Sabtu, 28 Desember 2024 - 01:44 WIB

Ketua Komisi I DPRA Desak Usut Tuntas Kasus TPPO Gadis Aceh di Malaysia

Sabtu, 28 Desember 2024 - 01:23 WIB

Momentum Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh, Tgk Zainuddin Ajak Semua Pihak Bersama-sama Berantas Maksiat

Jumat, 27 Desember 2024 - 22:30 WIB

Ketua Komisi III DPRA Hj Aisyah Ismail Kak IIN Apresiasi Penertiban Tambang Emas Ilegal di Pidie oleh Ditreskrimsus Polda Aceh

Jumat, 27 Desember 2024 - 15:33 WIB

YARA Somasi Pj Gubernur hentikan proses seleksi Kepala BPMA

Kamis, 26 Desember 2024 - 21:37 WIB

Soal Seleksi Kepala BPMA, Legislator Senayan Nilai Pj Gubernur Aceh Tidak Taat Aturan

Berita Terbaru