Serikat Mahasiswa Muslimin Indonesia Cabang Kota Langsa Menyelenggarakan kegiatan Dialog Politik Goes To Campus dengan tema : “Catatan Kelam Politik Dinasti Dalam Sistem Demokrasi”

Redaksi Bara News

- Redaksi

Senin, 4 Desember 2023 - 22:14 WIB

50546 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LANGSA | Serikat Mahasiswa Muslimin Indonesia Cabang Kota Langsa Menyelenggarakan kegiatan Dialog Politik Goes To Campus dengan tema : “Catatan Kelam Politik Dinasti Dalam Sistem Demokrasi”

Dialog Politik ini yang menjadi pemateri adalah Rizki Maulana,S.sos.,S.H.,MSP., M.H(Ketua KNPI Langsa)
Muhammad Iqbal, S.H., M.H (Praktisi Hukum) Fahrul Reza., S.Ip., M.H (Akademisi)

Anwar Syahadat mengatakan bahwa kegiatan ini untuk mengajak mahasiswa dan pemuda berdiskusi untuk negeri dalam mengkaji terkait Politik Dinasti

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kegiatan ini juga adalah kajian dalam melihat pendangan atas isu yang terjadi di belakangan ini ” tambahnya

Muhammad Reza selaku Ketua Umum Serikat Mahasiswa Muslimin Indonesia cabang Kota Langsa mengatakan bahwa kegiatan ini merupakan kegiatan untuk memecahkan tantangan politik di negara kita

Kegiatan ini di hadiri oleh puluhan peserta dari kalangan mahasiswa

“Politik dinasti sudah biasa dilakukan pada negara negara demokrasi modern begitu juga di Indonesia. Hal tersebut tidak terlepas dari faktor budaya politik familisme yg sudah mengakar . Akan tetapi Menghalangi atau menghilangkan hak pilih warga negara dari Keluarga yg sedang berkuasa, menghianati amanat konstitusi UUD 45 dan ketentuan Hak Azazi manusia yg diatur dalam deklarasi universal Hak Azazi manusia( DUHAM) maupun UU nomor 39 tahun 1999 tentang HAM. Yang perlu digaris bawahi bagaimana kita sebagai warga negara harus pintar dalam memilih calon kontestasi politik yg nantinya akan memimpin negara ini. Pilihan yg tepat berdasar Kualitas, integritas dan kapasitas tentunya akan membawa pengaruh positif bagi perkembangan bangsa dan negara ke arah kemajuan, sebaliknya pilihan berdasarkan simpatik dan money politik akan mencederai kontestasi politik yg sehat dan juga akan berdampak kepada kemunduran sistem tata pemerintahan itu sendiri. Pilihan ada di tangan kita semua” tambah Reza (RED)

Berita Terkait

Jadwal Pelantikan Walikota Langsa, Dr Syaridin: Setiap Saat Komunikasi dengan Biro Pemerintah Aceh
Sekjen Fast Respon Aceh Apresiasi Kinerja Kapolres Dan Kasat narkoba Polres Langsa
Bea Cukai Langsa Bersama Kejaksaan Aceh Timur Musnahkan 1 Juta Batang Rokok Ilegal
Ketua Serikat Mahasiswa Muslimin indonesia Cabang Langsa: Apresiasi untuk KODIM 0104/ATIM: Kontribusi Nyata untuk Masyarakat
Bea Cukai Langsa Musnahkan Barang Ilegal Senilai Miliaran Rupiah
Pj Wali Kota Langsa Dr. Syaridin Torehkan Sejarah: Stabilitas, Investasi Besar dan Kemajuan Nyata Dalam Waktu Singkat
Komisi III DPRA kunjungan kerja Ke Bea Cukai Langsa: Dukung Berantas Barang Impor Ilegal
Ketua Serikat Mahasiswa Islam Cabang Langsa Apresiasi Langsa Promotion Festival

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:47 WIB

Ide Inspirasi : “Hamil Bawa Berkah, Jurus Jitu Usir Kemiskinan!”

Jumat, 14 Maret 2025 - 03:47 WIB

Bea Cukai Aceh Musnahkan Barang Impor Ilegal Berupa Bawang Merah dan Pakaian Bekas

Kamis, 13 Maret 2025 - 19:11 WIB

Bupati Tagore Abubakar Hadiri Pembukaan Aceh Ramadhan Festival 2025 Di Banda Aceh

Kamis, 13 Maret 2025 - 17:28 WIB

Alumni Pesantren Modern Misbahul Ulum Cabang Banda Aceh Adakan Buka Bersama

Kamis, 13 Maret 2025 - 02:42 WIB

Ribuan Masyarakat Serbu Program Pasar Sembako Murah PLN

Rabu, 12 Maret 2025 - 19:33 WIB

HMI Komisariat FSH UIN Ar-raniry : krisis kepemimpinan yang spirit dan berkualitas

Rabu, 12 Maret 2025 - 03:01 WIB

Masyarakat Diminta Laporkan Siapa Pun yang Mengaku Bisa Meluluskan Rekrutmen Polri

Rabu, 12 Maret 2025 - 02:53 WIB

Setelah Kunjungan Kerja, Duta UEA Solat Bersama Dengan Wagub Aceh di Masjid Raya

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

Kapolres Aceh Tenggara Dimutasi,, Digantkan AKBP. Yulhendri

Jumat, 14 Mar 2025 - 14:41 WIB