MPC-PP Aceh Utara Gelar Silaturrahmi Akbar, Santunan Dan Bukber Bersama Anak Yatim

Redaksi Bara News

- Redaksi

Sabtu, 6 April 2024 - 01:42 WIB

50640 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lhokseumawe | Majelis Pimpinan Cabang (MPC) Pemuda Pancasila (PP) Kabupaten Aceh Utara menggelar silaturrahmi akbar dengan berbagai Organisasi Kepemudaan (OKP) dan komunitas, di Kafe The Brezee Lhokseumawe, Kamis sore (04/04/2024).

Kegiatan tersebut didukung penuh Pemerintah Kabupaten Aceh Utara dan PT Pupuk Iskandar Muda (PIM) juga dilanjutkan dengan santunan dan buka puasa bareng para anak yatim dari berbagai wilayah di lhokseumawe dan Aceh Utara.

Turut dihadiri perwakilan Kodim Aceh Utara, perwakilan Polres Lhokseumawe, Polres Aceh Utara, Humas PT PIM, Tokoh Kepemudaan, Ketua PWI Dan PWDPI, Organisasi Pers juga rekan-rekan media lainnya dan Stakeholder dan tamu undangan lainnya.

Baca Juga :  Himpunan Mahasiswa Ilmu Komunikasi Unimal Kembali Menyelenggarakan Kegiatan “HIMAKO MENGAJAR 100 SENYUM”

Ketua Majelis Pimpinan Cabang – Pemuda Pancasila (MPC-PP) Aceh Utara Ali Quba mengatakan, silaturrahmi akbar ini dihadiri tamu dari Organisasi Kepemudaan (OKP), KNPI, komunitas otomotif, komunitas milenial lainnya, termasuk pengurus BEM dari kampus-kampus yang ada di Aceh Utara dan Lhokseumawe.

Rangkaian silaturrahmi ini diawali menyerahkan santunan pada anak yatim dari berbagai wilayah lhokseumawe dan Aceh Utara. Dilanjutkan dengan tausiah dari Tgk Zulfadli, S,Pd.I yang akrab disapa Waled Landeng.

Baca Juga :  Danrem 011/LW Sambut Silaturahmi Pengurus HMI Lhokseumawe dan Aceh Utara.

Dalam tausiah singkat Waled Landeng berpesan kepada seluruh pemuda untuk bersatu dan bila kita para pemuda bersatu tentu kita bisa membangun dan ke depan akan ada pemimpin dari Kader Pemuda Pancasila.

Generasi muda berperan penting dalam mewujudkan nilai-nilai Pancasila karena agar mereka mengetahui bagaimana menjadi generasi yang baik, dan bertanggung jawab ujar waled landeng.[Saiful TB]

Berita Terkait

50 Mahasiswa IAI Almuslim Aceh Terima Beasiswa Bank Indonesia 2024
Diduga Dianiaya Sampai Meninggal Dunia, Polisi Olah TKP Penemuan Mayat Istri Dokter di Ruko Praktek
Perdana, Kwartir Pramuka Kota Lhokseumawe Adakan PPIM di Misbahul Ulum
H. Fathani Penuhi Undangan Nelayan Lhokseumawe Mendengar Langsung Curhatan Warga
Elektabilitas dan Popularitas Tinggi, Jadi Alasan Repnas Lhokseumawe Dukung Mualem – Dek Fad
Persoalan Internal Klinik PIM dan Siti Nurmayliza di Selesaikan Dengan Perdamaian
Siti Nurmayliza Merasa di Zalimi Oleh Klinik PIM Ketika Cuti Melahirkan, Minta Disnaker Aceh Bertindak
Pasca keputusan MK Dinilai Jegal Beberapa Sekolompok Oligarki, PMII Komisariat Universitas Malikussaleh Angkat Bicara

Berita Terkait

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 14:48 WIB

Jonniadi Mantan Ketua DPRK Nagan Raya Serahkan Secara Simbolis Bantuan Siswa PIP

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 12:54 WIB

Dishub Nagan Raya gelar Pertemuan dengan Pekerja Ojek Online.

Jumat, 25 Oktober 2024 - 17:08 WIB

PT. BSP Nagan Raya Salurkan Sembako Untuk Warga Kurang Mampu

Kamis, 24 Oktober 2024 - 19:50 WIB

Tgk Dayah Nagan Raya Menaruh Harapan Besar Pasangan JOZ Pimpin Nagan Raya

Kamis, 24 Oktober 2024 - 16:20 WIB

Brimob Batalyon C Pelopor Gelar Anjangsana Dalam Rangka HUT Brimob Ke – 79

Kamis, 24 Oktober 2024 - 15:25 WIB

Pj Bupati Nagan Raya Lakukan Sidak ke RSUD Sultan Iskandar Muda, Tekankan Pentingnya Pelayanan Optimal

Kamis, 24 Oktober 2024 - 15:08 WIB

Cegah Pelanggaran dalam Kampanye dan Tertib Debat Kandidat hingga APK, Panwaslih Nagan Raya Gelar Rakor

Rabu, 23 Oktober 2024 - 18:56 WIB

Ny. Hj. Ubiet Junita Sari Iskandar, SKM, M.Epid, PJ Ketua Dekranasda Nagan Raya Tinjau Gedung Showroom

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Dishub Nagan Raya gelar Pertemuan dengan Pekerja Ojek Online.

Sabtu, 26 Okt 2024 - 12:54 WIB