KPK Didesak Beri Klarifikasi Soal Foto Firli Bareng Syahrul

Redaksi Bara News

- Redaksi

Sabtu, 7 Oktober 2023 - 00:13 WIB

50443 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua KPK Firli Bahuri bersama mantan Mentan SYL (ist)/net

 

JAKARTA, BARANEWS | KOMISI Pemberantasan Korupsi (KPK) harus memberikan klarifikasi atas beredarnya foto Ketua KPK Firli Bahuri dengan Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo. Gambar tersebut menjadi viral usai pimpinan Lembaga Antirasuah itu mengeklaim cuma pernah bertemu dalam rapat kedinasan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Wajib hukumnya untuk klarifikasi,” kata Koordinator Masyarakat Antikorupsi Indonesia (MAKI) Boyamin Saiman melalui keterangan tertulis, Jumat (6/10).

Baca Juga :  Barisan Kuning Anti Korupsi Minta KPK Periksa PJ Gub Papua Barat Daya Dan Plt Kadis PU

Boyamin menyebut klarifikasi dari KPK penting untuk penegasan ke publik. Gambar itu diyakini bakal merusak muruah Lembaga Antirasuah jika benar berkaitan dengan praktik pemerasan.

“Jika benar adanya, yg malu bukan hanya insan KPK saja tapi seluruh rakyat Republik Indonesia,” ujar Boyamin.

Sebelumnya, Firli Bahuri mengamini mengenal Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo. Namun, dia membantah pernah membahas perkara dugaan rasuah di Kementerian Pertanian (Kementan) bersama Syahrul.

Baca Juga :  Dalami Transfer Uang ke Andhi Pramono, KPK Periksa Empat Saksi

“Saya di Kementerian Pertanian itu kenalnya hanya menteri,” kata Firli di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta Selatan, Kamis (Z-10)

Firli menyebut pertemuan dirinya dengan Syahrul tidak lebih dari urusan kelembagaan. Dia mengeklaim telah beberapa kali melakukan rapat bersama dengan Mentan.

“Di saat rapat terbatas maupun sidang kabinet paripurna. Bahkan, ada waktu itu saya selalu bicara dengan para menteri sebelum sidang kabinet paripurna,” ujar Firli. (Z-10)/MI

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Berpotensi Korupsi, KPK Diminta Telusuri Penggunaan APBN untuk Pembangunan Pasar di Aceh
Kejagung Kembali Tetapkan Lima Tersangka Baru Korupsi Timah
Lagi, Kejagung Sita Dua Mobil Ferrari dan Mecry Harvey Moeis
Pengadaan Baju LINMAS Pemilu 2024 di Agara Dugaan Sarat masalah dan Berbau Korupsi
Breaking News: Hendry Ch Bangun Dkk Terbukti Korupsi Rp. Rp 1.771.200.000
Kejagung Perpanjang Penahanan Harvey Moeis Selama 40 Hari
Kejagung Sita Empat Mobil Mewah Milik Tersangka Kasus Korupsi Timah
Komplotan Oknum Koruptor di PWI Segera Dilaporkan ke APH, Wilson Lalengke Minta Hendry dan Sayid Dicekal

Berita Terkait

Kamis, 2 Mei 2024 - 11:53 WIB

Tim Satresnarkoba Polres Gayo Lues Kembali Berhasil Ungkap Tindak Pidana Narkotika Jenis Ganja.

Kamis, 2 Mei 2024 - 09:27 WIB

Banbinsa Posramil Pantan Cuaca Melaksanakan Kegiatan Komsos Dengan Warga Desa Binaan Agar Selalu Terjalin Silahturahmi Dengan Baik

Rabu, 1 Mei 2024 - 17:06 WIB

Personil Koramil 09/Putri Betung Komsos Dengan Polisi Kehutanan

Selasa, 30 April 2024 - 09:23 WIB

Danramil 08/Blangpegayon Bersama Muspika Hadiri Akreditasi Puskesmas Cinta Maju

Senin, 29 April 2024 - 16:33 WIB

50 CJH Kabupaten Gayo Lues Ikuti Manasik Haji

Senin, 29 April 2024 - 14:33 WIB

Hadir Bermanfaat Strong Point Pagi, Wujud Nyata Pelayanan Polsek Kutapanjang Untuk Masyarakat

Senin, 29 April 2024 - 14:12 WIB

Kejari Gayo Lues Eksekusi Hukuman Cambuk Terpidana Judi

Senin, 29 April 2024 - 08:22 WIB

Babinsa Ajak Perangkat Desa Ngopi Bareng di Kecamatan Blangjerango

Berita Terbaru

JAKARTA

DPP BARA JP Dorong Jokowi Untuk Memimpin Salah Satu Parpol

Kamis, 2 Mei 2024 - 21:00 WIB

ACEH BESAR

Awal Mei, Ini 81 Khatib Jumat Besok di Aceh Besar

Kamis, 2 Mei 2024 - 20:19 WIB