Kolaborasi Srikandi PLN Banda Aceh dengan Kodim 0101/KBA demi suksesnya perhelatan PON XXI tahun 2024

Redaksi Bara News

- Redaksi

Kamis, 11 Juli 2024 - 10:06 WIB

50103 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banda Aceh, 04/07/2024 –  Srikandi PLN UP3 Banda Aceh bersama Kodim 0101/KBA berkolaborasi dalam rangka mensukseskan perhelatan PON XXI tahun 2024.
Kegiatan tersebut diantara lain pembersihan area atau jalur yang akan dilalui oleh para peserta PON selama perhelatan berlangsung.

Hadir dalam kesempatan tersebut, Dandim 0101/KBA Kolonel Czi Widya Wijanarko, S.Sos, Mtr (Han) bersama Srikandi PLN UP3 Banda Aceh Eka Rahma Daniati memberikan pengarahan dalam hal teknis pekerjaan tersebut. Dalam arahan tersebut Dandim Widya berharap rekan-rekan PLN dan TNI tetap mengedepankan SOP Safety dalam bekerja, sehingga pekerjaan yang melibatkan Tim gabungan ini dapat menyelesaikan tugas ini dengan sempurna.

“Mengupayakan keandalan jaringan merupakan prioritas kami kali ini dengan melakukan pembersihan jalur listrik bersama personil Dandim 0101. PLN sangat mengapresiasi langkah dan support Kodim 0101/KBA” pungkas Eka mengakhiri sesi arahan tersebut.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

#womentempowerment
#srikandipln
#plnaceh
#plnup3bandaaceh

Berita Terkait

Bupati Tagore Abubakar Hadiri Pembukaan Aceh Ramadhan Festival 2025 Di Banda Aceh
Alumni Pesantren Modern Misbahul Ulum Cabang Banda Aceh Adakan Buka Bersama
Ribuan Masyarakat Serbu Program Pasar Sembako Murah PLN
HMI Komisariat FSH UIN Ar-raniry : krisis kepemimpinan yang spirit dan berkualitas
Masyarakat Diminta Laporkan Siapa Pun yang Mengaku Bisa Meluluskan Rekrutmen Polri
Setelah Kunjungan Kerja, Duta UEA Solat Bersama Dengan Wagub Aceh di Masjid Raya
Dinas Pertanian dan Perkebunan Aceh Mengucapkan Marhaban ya Ramadhan Selamat Menunaikan Ibadah Puasa 1446 H
Perkuat Sinergi Pengawasan Lapas, Kanwil Ditjenpas Silaturrahmi ke BIN Daerah Aceh

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 15:39 WIB

Pemkab Nagan Raya Tanda Tangan Perjanjian Optimalisasi Pemungutan Pajak dengan Kemenkeu

Selasa, 11 Maret 2025 - 18:49 WIB

Raja Sayang Wabup Nagan Raya Buka Secara Resmi Forum Konsultasi Publik RPJMK 2025-2029

Senin, 10 Maret 2025 - 23:18 WIB

14 Peserta MTR XXIV Nagan Raya Tahun 2025 Siap Bertarung. Ini Pesan Bupati.

Kamis, 6 Maret 2025 - 17:06 WIB

Bupati Nagan Raya Cek Ketersediaan Dan Stabilitas Harga Bahan Pokok Di Pasar Impres SP4.

Kamis, 6 Maret 2025 - 01:09 WIB

TRK Bupati Nagan Raya Didampingi Wabup Raja Sayang Salurkan Bantuan Masa Panik Untuk Warga Yang Musibah Banjir

Rabu, 5 Maret 2025 - 00:39 WIB

Breaking News. Hujan Deras Air Krung Kulu Meluap Anggota RAPI Nagan Raya Turut Monitor.

Selasa, 4 Maret 2025 - 22:40 WIB

Hasil Raker Tahun 2025 YARA Serahkan Rekomendasi Ke Pemerintah Aceh

Sabtu, 1 Maret 2025 - 21:52 WIB

Awal Ramadhan Pemdes Langkak Terima Bantuan Kwh Meter. Al-Qur’an Dan Sajadah Dari PT PLN ULP Jeuram.

Berita Terbaru

BENER MERIAH

Wakil Bupati Ir. Armia Lakukan Kunker Ke Sejumlah Dinas Dan Kantor

Kamis, 13 Mar 2025 - 19:14 WIB