Keuchik Alie Kupi di Bireuen di Lengkap Kolam Renang Mewah

Redaksi Bara News

- Author

Jumat, 30 Juni 2023 - 20:05 WIB

50479 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

COT BADA TUNONG, BIREUEN – Bireuen yang terkenal dengan salah satu kota kuliner terbaik di Indonesia punya banyak coffe pilihan, kini muncul lagi “Keuchik Alie Kupi,” di Cot Bada Tunong, Peusangan, yang megah dengan kolam renang mewahnya, kata Tarmizi Age Jumat (30/6/2023).

“Kolam renangnya yang terbentang indah di samping flor berisi meja kupi dari kayu khas Aceh yang dipadu dengan outdoor space dengan jambo beratap rumbia menjadi tarikan bagi pengunjung,”.

Baca Juga :  Muhammad Iqbal : Politik adalah Jalan Pengabdian

Keuchik Alie Kupi memang top dan mewah, konsepnya cukup nyaman, sejuk dan tidak panas ini yang buat peminat kopi betah, ujar Mukarram nama akrab Tarmizi Age sering disapa.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

H Ziaurrahman atau H UUN yang keliatan mendatangi Keuchik Alie Kupi sempat ditanya penulis, komentarnya mengejutkan sekali.

Baca Juga :  Terungkap Alasan Mantan Panglima Sagoe Banggalang (Jeunieb) Daerah I Wilayah Batee iliek Maju Sebagai Caleg DPRA Dapil Bireuen

UUN berargumen “Keuchik Alie Kupi” yang bernuansa modern dijangkakan (expected)
akan meusyehu bansigom Bireuen dan Aceh.

Sangat tepat bagi bagi warga yang melintasi Bireuen singgah di Kauchik Alie Kupi untuk melepaskan lelah sambil ngopi dan menikmati pemandangan indah disetiap sudut, tambah UUN.

Senang bisa buka Keuchik Alie Kupi untuk kebutuhan para pencinta kupi di Bireuen dan para tamu yang singgah, tutup Keuchik Alie, tersenyum

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Peduli Banjir, DPAC PKB kecamatan Peudada Antarkan Sembako untuk Korban Banjir Ke Desa Tanjong Seulamat
Danrem 011/Lilawangsa Hadiri Milad Dayah Al Madinatuddiniyah Babussalam dan Haul 1 Tahun Almarhum Abu Tumin
Jelang Pileg 2024, MPP PAS Aceh Konsolidasi Bacaleg DPRK Dan DPRA MPW PAS Bireuen
Al Azhar Pilih Nasdem Maju ke-DPRK Bireuen, Dapil VI Jeumpa – Juli
Syibran Malasyi Anak Muda Yang Pilih Jalan Maju DPRK Bireuen
Mantan Anggota DPRK Bireuen Dilantik Jadi Keuchik Meunasah Baroh
Diapresiasi ! Kejari Bireuen Perjuangkan Sertifikasi Tanah Wakaf
2 Desa di Bireuen Dicanangkan Bersih KKN

Berita Terkait

Senin, 25 September 2023 - 18:55 WIB

Alhudri Salurkan Bantuan Baitul Mal kepada Korban Kebakaran Kota Blangkejeren

Senin, 25 September 2023 - 17:26 WIB

Ketua DPRK Gayo Lues Ingatkan Dinas Agar Segera Menyelesaikan Kegiatannya 

Senin, 25 September 2023 - 16:41 WIB

DPD-PAN Gayo Lues Gelar Rakerda dan Sambut Silaturahmi Anggota KPA

Minggu, 24 September 2023 - 22:30 WIB

Personel Polres Gayo Lues Ikuti Kegiatan Bakti Kesehatan Donor Darah Dalam Rangka Memperingati HUT TNI Ke-78 Tahun 2023

Minggu, 24 September 2023 - 21:48 WIB

Peringati WCD, Penjabat Gubernur Ajak Masyarakat Kurangi Penggunaan Plastik

Minggu, 24 September 2023 - 21:23 WIB

Himpunan Dokter Puskesmas Gayo Lues Bhakti Sosial di Kecamatan Pining

Minggu, 24 September 2023 - 07:44 WIB

Polres Gayo Lues Gelar Pelatihan Peningkatan Kemampuan Menembak

Jumat, 22 September 2023 - 21:31 WIB

Kunjungi Pesantren Bustanul Fatta, Rijaludin Imbau Pimpinan Lembaga Pendidikan Lengkapi Administrasi

Berita Terbaru

JAKARTA

Sambut HUT TNI ke 78 Kodim 0503/JB Gelar Senam SKJ 88

Senin, 25 Sep 2023 - 20:32 WIB

SUBULUSSALAM

Menanggapi Pernyataan AMPES, Saya berterimakasih kepada AMPES

Senin, 25 Sep 2023 - 20:29 WIB