Ketua Semmi Aceh Timur : Syariat Islam yang Tak diharapkan

Redaksi Bara News

- Redaksi

Kamis, 27 Juli 2023 - 23:51 WIB

50416 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ACEH TIMUR, BARANEWS | Pelanggaran syariat islam di aceh bukan kali ini saja terjadi, berkali – berkali, berulang – berulang pelanggaran tersebut terus terjadi, baik yang dilakukan secara individu maupun kelompok atau bersama – sama dan para pelaku yang ditangkap dan dihukum seolah tak menjadi contoh bagi warga yang lain. Aceh Timur (27 Juli 2023)

Apakah hukumannya tak memberikan efek jera atau warganya yang tak peduli pada aturan ? ini yang menjadi pertanyaan.

Pelanggaran – pelanggaran tersebut telah mencoreng nama aceh sebagai daerah yang menerapkan syariat islam. Lanjut

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ketua semmi aceh timur, aris munandar mengatakan “Hari ini kita bisa melihat dengan kasat mata, perkembangan zaman yang semakin modern, syariat islam diaceh perlahan telah tergerus, muda dan tua seolah tak peduli dengan apa yang terjadi di aceh hari ini, sadar atau tidak kondisi ini sungguh miris dan memprihatinkan, bukan karena zamannya tapi karena kita tidak lagi mampu menjaga batasan, sehingga keblablasan.

apa yang dicita-citakan oleh para pejuang aceh terdahulu agar di aceh menjalankan syariat islam secara kaffah kini tak lagi sesuai dengan yang dicita-citakan tersebut.

Pelaksanaan konser – konser musik di aceh, yang mengatasnamakan hiburan, disisi lain terjadinya perputaran uang baik itu yang jumlahnya kecil atau besar, tentunya harus kita lihat juga dengan kacamata syariat, melanggar atau tidak ?

kita di aceh ini tidak ingin hanya karena demi hiburan dan pertumbuhan ekonomi semata lalu mengabaikan syariat islam yang dari dulu sudah ada semenjak zaman kesultanan aceh”.

Ia juga mengatakan, “Pemda aceh melalui dinas terkait beserta Aparat Penegak Hukum harusnya menyadari kewajiban untuk sama – sama menegakkan syariat islam, melarang setiap kegiatan – kegiatan yang berpotensi melanggar syariat islam di aceh, menindak tegas setiap pelaku pelanggaran.

Kita juga berharap MPU (Majelis Permusyawaratan Ulama) Aceh agar tidak henti – hentinya bersuara terhadap pelanggaran- pelanggaran syariat islam yang terjadi di aceh.

Disisi lain bagi warga juga sama – sama menjaga dan mencegah agar tidak terjadinya pelanggaran syariat di bumi aceh.

Saya juga sepakat dan mendukung apa yang disampaikan oleh anggota DPRA Tgk M Yunus, mendesak agar pemerintah Aceh lebih serius dalam menangani masalah Syariat Islam di Aceh.

Tentunya bukan syariat islam seperti ini yang diharapkan, melainkan syariat islam yang sesungguhnya dan sebenar – benarnya.
Sebagaimana yang telah dicita – citakan oleh para pejuang dan para ulama – ulama terdahulu”. Tutup Aris Munandar

Berita Terkait

Ketua LAKI DPC Aceh Timur : Minta Bupati Hentikan Pelatihan Bimtek Di 24 Kecamatan, Yang Berbau Bisnis Dan Korupsi
Polemik Keuangan Aceh Timur Wakil Rakyat Aman ASN Yang Menanggung Beban.
Berkah Ramadhan, Forum Keuchik Ranto Gelar Buka Puasa Bersama
Warga Seuneubok Bayu Antusias Ikuti Lomba Pidato, Azan, Hafalan Do’a Serta Ayat Pendek
Bahas Informasi Publik, Keuchik Kecamatan Simpang Ulim Gelar FGD Perdana Di Aceh Timur
Badan Advokasi Indonesia Desak Penegak Hukum Tindak Tegas Kasus Pupuk Bersubsidi dan Dana PNPM di Darul Aman Aceh Timur
Hakim PN Idi Vonis Hukuman Mati Terdakwa Narkoba
Haji Yan Korban Pemerasan Oknum Wartawan M4 Diperas Sampai Kering

Berita Terkait

Kamis, 27 Maret 2025 - 15:10 WIB

CERI Apresiasi Pimpinan DPR dan Komisi 3 Cepat Respon Laporan Masyarakat

Minggu, 23 Maret 2025 - 02:21 WIB

Telkomsel Bungkam Soal Dugaan KTP Ganda Seorang Direkturnya, CERI: Pekan Depan Kami Laporkan ke Polda Metro Jaya

Jumat, 21 Maret 2025 - 03:25 WIB

Temukan Sejumlah Kejanggalan, Telkomsel Tak Kunjung Respon Konfirmasi CERI

Kamis, 20 Maret 2025 - 17:41 WIB

Laskar Merah Putih Siap Mendukung Dan Mensukseskan Program Pemerintah Presiden Prabowo – Gibran, Wujudkan Indonesia Emas 2045

Rabu, 19 Maret 2025 - 15:42 WIB

Kakanwil BPN Kepri Nurus Sholichin Dampingi Menko AHY, Menteri Iftitah Sulaiman dan Wamen Ossy Dermawan Dalam Penyerahan Sertipikat HM di Rempang Batam

Selasa, 18 Maret 2025 - 04:18 WIB

Mantan Direktur Kilang Pertamina Buka Suara, Uraikan Takaran Ambisi Kilang 1 Juta Barel Menteri ESDM

Senin, 17 Maret 2025 - 23:06 WIB

Buka Puasa TNI-Polri, Perkuat Soliditas dan Pertebal Keimanan

Minggu, 16 Maret 2025 - 02:13 WIB

Presiden Disarankan Non Aktifkan Erick Tohir Sebagai Menteri BUMN

Berita Terbaru