Germas Masyarakat Hidup Sehat Dinas Kesehatan Kabupaten Gayo Lues

Redaksi Bara News

- Redaksi

Kamis, 14 September 2023 - 02:09 WIB

50822 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues, Baranews | Dinas kesehatan kabupaten Gayo lues sosialisasi penerapan hidup bersih dan sehat (GERMAS) di laksanakan di  kecamatan Dabun Gelang  di desa pepalan bertempat di balai adat, Rabu,  12-september 2023

Ns Erna Khairani S.Kep menjelas kan kepada peserta germas adalah gerakan yang bertujuan untuk memasyarakat kan budaya hidup sehat meninggal kan kebiasaan dan perilaku masyarakat yang kurang sehat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Aksi germas ini juga di ikuti dengan  memasyarakat kan perilaku hidup bersih sehat dan dukungan untuk program insprastruktur dengan bazis masyarakat

  1. Aktipitas pisik adalah gerakan tubuh yang melibat kan otot rangka dan mengakibat kan pengeluaran energi aktipitas fisik dapat di lakukan di mana saja dan kapan saja lakukan kah paling sedikit 30 menit setiap hari.
  2. Sajikanlah sayur dan buah dalam menu sehari hari baik untuk di rumah di tempat kerja ,kesekolah batasi makanan yang mengandung gula garam dan minyak serta perbanyak minum air putih
  3. Merokok merupakan kebiasaan yang banyak memberi dampak buruk bagi kesehatan ,berhenti merokok menjadi bagian penting dari gerakan hidup sehat akan berdampak pada diri perokok tapi juga bagi orang sekitarnya.
  4. Tidak mengkonsumsi minuman beralkohol memiliki efek buruk yang serupa dengan rokok baik itu efek buruk bagi kesehatan hingga efek sosial pada orang orang di sekitar nya .
  5. Melakukan cek kesehatan berkala cek kesehatan secara rutin dan tidak hanya datang ke rumah sakit atau puskesmas ketika sakit saja langkah ini memiliki manfaat untuk dapat memudah kan mendeteksi penyakit atau masalah kesehatan lebih dini.
  6. Menjaga kebersihan lingkungan dalam sekala kecil seperti tingkat rumah tangga dapat di lakukan dengan pengelolaan sampah mengurangi resiko kesehatan seperti mencegah perkembangan faktor penyakit yang ada di lingkungan sekitar.
  7. Menggunakan jamban dengan menggunakan jamban sebagai sarana pembuangan kotoran aktipitas buang kotoran di luar jamban dapat meningkat kan resiko penularan berbagai jenis penyakit sekaligus menurun kan kwalitas lingkungan .
Baca Juga :  Babinsa Jalin Komsos Bersama Warga Pembuat Gula Aren

Kepala puskesmas kecamatan Dabun Gelang Ns Erna khairani  S.kep berharap kepada kepala desa agar membuat peraturan ternak di kampung masing masing agar ternak tidak memasuki kampung ,apabila ternak masuk kampung akan di berikan sanksi kepada pemilik ternak agar kampung kita bersih dari kotoran hewan dan ternak.    (Amj)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Tahapan Jadwal Penyelenggaraan Pemilihan Gubernur, Bupati dan Walikota Se Aceh, Begini Penjelasan Ketua KIP Kabupaten Gayo Lues
Ketua KIP Gayo Lues Resmi Buka Kegiatan Sosialisasi Syarat Minimal Dan Persebaran Dukungan Bakal Calon Perseorangan
Anggota Koramil 02/Rikit Gaib Lakukan Pendampingan Kepada Petani di desa Binaan
Batituud Koramil 02/Rg Kodim 0113/Galus Hadiri Undangan Salah Satu Warga Kecamatan Rikit Gaib
Babinsa Koramil 01/Terangun Dampingi Penyaluran Bantuan di Desa Telege Jernih
Pemkab Gayo Lues Ikuti Rakor Penguatan Revitalisasi Bahasa Daerah
Gayo Lues Sertakan Satu Orang Peserta Ikuti FTBI Tingkat Nasional
Akhirnya Jalan Menuju Sentra Pertanian Jabo  Ditingkatkan

Berita Terkait

Minggu, 5 Mei 2024 - 18:23 WIB

Jenazah Korban Penembakan OPM Berhasil di Evakuasi Apkam Gabungan TNI-Polri

Minggu, 5 Mei 2024 - 18:21 WIB

Operasi TNI dan Polri Berhasil Amankan Distrik Homeyo Intan Jaya dari Serangan OPM

Minggu, 5 Mei 2024 - 18:15 WIB

KPK Geledah Rumah dan Kantor Tersangka Korupsi Pengadaan Barang di DPR

Minggu, 5 Mei 2024 - 18:11 WIB

KPK Tidak Terima Surat Ketidakhadiran Bupati Sidoarjo

Minggu, 5 Mei 2024 - 18:08 WIB

Mendagri Pastikan tak Ada Perubahan Jadwal Pilkada

Jumat, 3 Mei 2024 - 00:18 WIB

Dari Kampung Ivi Hamad, Merauke, TNI AD Dukung Ketahanan Pangan

Rabu, 1 Mei 2024 - 20:23 WIB

Perkuat Sinergi TNI AD Dan MPR, Kasad Terima Kunjungan Ketua MPR RI

Rabu, 1 Mei 2024 - 18:30 WIB

Komitmen Kapolri di Aksi May Day: Bentuk Timsus untuk Lindungi dan Kawal Hak Buruh

Berita Terbaru