Akibat Tak Pernah Dibersihkan,Aliran Sungai PT GSS Meluap Hingga Puluhan Rumah Terendam Banjir

Redaksi Bara News

- Redaksi

Selasa, 24 Oktober 2023 - 19:39 WIB

50401 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Subulusalam baraNews aceh co.|  Intensitas hujan cukup tinggi diguyur hujan mengguyur kota Subulussalam mengakibatkan Aliran sungai di sekitar PT.GSS meluap hingga puluhan rumah terendam banjir,Selasa 24 Oktober 2023

Kepala Kampong Dasan Raja, M.Ali Sahbana Bancin mengatakan puluhan rumah di sepanjang aliran sungai tersebut terendam banjir.Diperkirakan banjir itu kiriman dari aliran sungai PT.GSS yang tidak pernah dibersihkan

Baca Juga :  Pandam Iskadar Muda Tinjau Pabrik Pengolahan Batu Giok Nagan Raya.

 

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT


“Banjir itu kiriman dari aliran sungai PT.GSS yang tidak pernah lagi di bersihkan akhirnya meluap dan merendam puluhan rumah warga Dasan Raja”Kata Ali Sahbana

Akibatnya kata Ali Sahbana, Selain merendam sebagian rumah, air juga menggenangi ruas jalan lintas Subulussalam Singkil

Lebih lanjut Ali Sahbana mengatakan ketinggian air merendam rumah warga mencapai lutut orang dewasa atau sama dengan 50 Cm.

Baca Juga :  Polri dan TNI Bantu Padamkan Kebakaran yang Hanguskan Tiga Unit Rumah di Kota Subulussalam

Didampingi itu Ali Sahbana menerangkan sebelumnya hal seperti ini tidak pernah terjadi menurutnya kejadian ini akibat air aliran sungai di seputaran PT.GSS tidak pernah di berishakan oleh PT.GSS,Namun saat ini luapan air sungai sekitar PT GSS mulai berangsur surut

Jurnalis raja uli

Berita Terkait

Kapolsek Penanggalan Polres Subulussalam Hadiri Musyawarah Rencana Pembangunan Desa Penuntungan
Polres Subulussalam Gelar Acara Syukuran HUT Satpam yang Ke- 44 Tahun 2024
Adi Warga Tangan Tangan Korban Nelayan Diketemukan Tidak Bernyawa Lagi. Tim Gabungan Berhasil Evakuasi
Kutebukit Berduka, Tiga Rumah Warga Hangus dilalap Api
Terkait Tentang Surat yang Beredar Oleh Praksi Rabbani Ditujukan Kepada Pimpinan DPR Kota Subulussalam Langsung Ditanggapi Oleh Masyarakat
Pj Walikota Azhari Diapresiasi Atas Keberhasilan Menyelesaikan Hutang Pemko Subulussalam, Walau Tantangan Keuangan Tetap Ada
Polisi Selidiki Kecelakaan Laka Lantas di Km 77 Muara Tiga, Lima Orang Meninggal Dunia
Sebanyak 32 Personel Polres Subulussalam Laksanakan Upacara Kenaikan Pangkat di Awal Tahun

Berita Terkait

Jumat, 10 Januari 2025 - 10:59 WIB

GeMPAR Aceh : Hormati Hak Konstitusional Paslon SAH Gugat Sengketa Pilkada Aceh Timur ke MK

Kamis, 9 Januari 2025 - 16:49 WIB

Mualem Puji Kinerja Pj Gubernur Safrizal ZA: “Memimpin Sebentar Tapi Bermakna”

Kamis, 9 Januari 2025 - 12:37 WIB

Mualem Via Ketua DPRA: Pj Safrizal Orang Baik, Bek Syeh Syoh!

Kamis, 9 Januari 2025 - 11:15 WIB

Fajarul Arwalis: Jangan Framing Isu, Mutasi Pejabat Eselon II oleh Pj Wali Kota Banda Aceh Sesuai Aturan

Rabu, 8 Januari 2025 - 22:48 WIB

Ceulangiek Dorong Penyelesaian Status Non-ASN K2 dan Honorer dalam Seleksi PPPK 2024 di Tahun 2025

Rabu, 8 Januari 2025 - 16:47 WIB

Prima DMI Silaturahmi dengan Pj Gubernur Aceh, Bahas Kolaborasi Pemuda dalam Merawat Masjid

Rabu, 8 Januari 2025 - 15:22 WIB

Kapoksahli Pangdam Iskandar Muda Hadiri Perayaan Natal 2024

Rabu, 8 Januari 2025 - 15:08 WIB

Polda Aceh Berhasil Gagalkan Perdagangan Anak di Bawah Umur

Berita Terbaru

DAERAH

DPD TOPAN RI Minta Kejati Lidik Dana BOS SMA N 1 Pekanbaru

Jumat, 10 Jan 2025 - 01:53 WIB