Simpul Mahasiswa Gayo Lues Syahputra Ariga, Sayangkan Sikap Tidak Etis Ketua Forbes DPRA Dapil Vlll

Redaksi Bara News

- Redaksi

Kamis, 17 April 2025 - 01:20 WIB

50637 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDA ACEH | Etika Politik merupakan asas dasar yang harus dimiliki oleh seorang Politisi apalagi Politisi yang menjabat sebagai Wakil Rakyat.

Beberapa waktu lalu Mahasiswa dari Dapil Vlll kabupaten Aceh Tenggara yang tergabung dalam IPMAT(Ikatan Pelajar Mahasiswa Aceh Tenggara) melaksanakan kegiatan demokratis dengan cara berunjuk rasa di gedung DPRA demi mengungkap tentang persoalan salah seorang anggota DPRA Dapil Vlll (Aceh Tenggara dan Gayo Lues) berinisial DNA dari Fraksi Partai Demokrat, pihak Mahasiswa mengaku mendapat berbagai ancaman dan perlakuan yang tidak menyenangkan.

Selama proses perencanaan unjuk rasa tersebut pihaknya menghadapi berbagai upaya yang dapat membatalkan rencana aksi tersebut, seperti adu domba antar senior dan junior, hingga rencana pencopotan jabatan ketua IPMAT, yang diduga direncanakan pihak DPR Aceh Dapil Vlll.

Dalam upaya mereka melakukan aksi unjuk rasa untuk menyuarakan fakta dan kebenaran tentang kondisi salah seorang anggota DPRA Dapil Vlll diduga dihalangi oleh Forum Bersama (Forbes) Dapil Vlll yang diketuai oleh Bapak Ali Basrah, Wakil Ketua II DPR Aceh.

Indikasi penggalangan tersebut sangat kita sayangkan, karena mencederai integritas beliau sebagai Dewa Perwakilan Rakyat juga mencederai asar dasar kebebasan berdemokrasi.

Hal itu menimbulkan pertanyaan publik tentang integritas Ali Basrah yang diduga mencoba mengintervensi gerakan Mahasiswa, bahkan Ali Basrah diduga merencanakan pencopotan ketua IPMAT apabila aksi unjuk rasa tetap dilaksanakan.

Dari kejadian ini saya menilai kekompakan Forbes Dapil Vlll sangat kuat. Namun, kuat dalam hal konyol dan seolah melakukan tindakan Abuse Of Power untuk kepentingan kroni, bukan untuk kepentingan Masyarakat.

Apabila sikap pejabat publik seperti ini seolah anti kritik sehingga menyusun kekompakan untuk mencoba menghalangi Mahasiswa bersuara, ini sangat berbahaya untuk kesehatan Demokrasi. (REL)

Berita Terkait

Ketua Umum PPA Prof.Adjunct Dr.Marniati, SE M.Kes Jenguk Korban Luka Bakar di RSUZA
Saiful Bahri Resmi Di Tunjuk Sebagai Ketua DPD Partai Perjuangan Aceh Pidie Jaya oleh Prof Marniati
TA Khalid : Pupuk Subsidi Harus Dijual Dengan Harga HET di Aceh
Komunitas Penggerak Massa Resmi Melebur ke Partai Perjuangan Aceh,Siap Besarkan Partai ke Seantero ACEH
Digitalisasi Sistem BRA, Jamaluddin : Tidak Perlu Antar Proposal ke Banda Aceh, Cukup Gunakan E-Proposal
Desak Pemerintah Pusat berikan hak kelola Migas diatas 12 Mil untuk Aceh
FKIP USM Gelar The 4th International Conference on Education (ICE) 2025
Warga kota Banda Aceh datangi kantor DPP Partai Perjuangan Aceh

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 13:19 WIB

Masyarakat dan Kawasan Bebas Sabang

Selasa, 18 Maret 2025 - 15:30 WIB

Mengenal Sabang sebagai Kawasan Perdagangan Bebas dan Pelabuhan Bebas (KPBPB)

Sabtu, 8 Februari 2025 - 23:42 WIB

Proyek Pembangunan Dermaga Kapal Cepat BPKS Diduga Sarat Permainan

Kamis, 30 Januari 2025 - 18:25 WIB

Presiden Adam Depok Buka Suara Soal Tudingan Komdis Aceh

Sabtu, 18 Januari 2025 - 13:38 WIB

Pj. Keuchik Krueng Raya Pimpin Verifikasi Keluarga Penerima Manfaat BLT Dana Desa 2025

Senin, 30 Desember 2024 - 16:45 WIB

PLN Perkuat Perekonomian dan Pariwisata Aceh melalui Program “Desa Berdaya PLN”

Sabtu, 28 Desember 2024 - 11:10 WIB

Prodi Pendidikan Kimia FKIP USM Gelar PKM di Gampong Jaboi Kota Sabang

Sabtu, 28 Desember 2024 - 01:14 WIB

Kapolda Aceh Cek Pos Pelayanan Ops Lilin Seulawah 2024 di Sabang

Berita Terbaru

ACEH UTARA

Surat Pindah Anak Sekolah Ditahan, Warga Geram

Sabtu, 19 Apr 2025 - 14:01 WIB

NASIONAL

Reshuffle Kabinet dan Harapan Baru Investasi

Sabtu, 19 Apr 2025 - 13:23 WIB

GAYO LUES

Babinsa ciptakan keakraban dengan Warga Binaan melalui Komsos 

Sabtu, 19 Apr 2025 - 10:18 WIB