Ketua DPW PAN Aceh: Aplikasi Polri Presisi Mudahkan Pelayanan kepada Masyarakat

Redaksi Bara News

- Redaksi

Kamis, 2 Januari 2025 - 17:12 WIB

50529 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banda Aceh – Ketua DPW PAN Aceh Mawardi Ali mengapresiasi sejumlah inovasi yang dilakukan Polri di antaranya aplikasi Polri Presisi untuk memudahkan pelayanan kepada masyarakat.

“Aplikasi Polri Presisi sangat memudahkan masyarakat dalam mengakses pelayanan Kepolisian,” katanya kepada Media, Rabu, 1 Januari 2025.

Tak hanya itu, Mawardi juga menggarisbawahi setidaknya 2.500 operasi telah dilaksanakan Polri pada tahun 2024, mulai dari pengungkapan kasus korupsi dan jaringan narkoba hingga penanganan keamanan dan bencana alam.

Selain itu, Polri juga dinilai sukses meningkatkan pelatihan berbasis pendekatan humanis juga menjadi langkah signifikan dalam membangun institusi yang lebih profesional dan transparan.

Sepanjang 2024, Polri berhasil mengukir sejumlah pencapaian yang patut diapresiasi. Di antaranya keberhasilan mengungkap 645 kasus korupsi di berbagai daerah, menjaga stabilitas nasional selama pemilu dan meningkatkan transparansi pelayanan publik melalui aplikasi digital.

Menurut Mawardi, penting bagi masyarakat untuk memahami bahwa kelemahan individu dalam institusi Polri tidak bisa digeneralisasi sebagai kesalahan institusi secara keseluruhan.

Baca Juga :  Kapolresta Ucap Terimakasih kepada Masyarakat, Sudah Jaga Kondisi Kamtibmas Hingga Pemilu Lancar

“Kritik konstruktif tetap dibutuhkan dalam rangka reformasi institusional dan bukan kritik yang membuat moral dan kredibilitas institusi runtuh,” ujarnya.

Dia mengajak semua pihak untuk bersikap objektif dalam memberikan kritik dan apresiasi terhadap Polri.

“Kita semua memiliki tanggung jawab untuk memastikan Polri terus berkembang menjadi pelindung masyarakat yang profesional dan humanis,” katanya.

Berita Terkait

Selama 2024 Pengadilan Tinggi Banda Aceh menerbitkan 770 Putusan
Aceh Siap Tarik Investasi: PLN dan ketua Komisi III DPRA Kak IIN Pastikan Kelistrikan Stabil
YBHA PM Aceh Barat : Pemkab Aceh Barat Harus Serius Tangani Kasus Anak
Ketua DPRK Banda Aceh Tinjau Program Makan Bergizi Gratis, Dorong Peningkatan Gizi Anak Sekolah
Abu Muda Syukri Waly Dapat Perhargaan Ulama Muda Kharismatik Dari Kementrian Agama Provinsi Aceh
Makan Bergizi Gratis, Banda Aceh Siapkan 3.478 Porsi Untuk Tahab Awal
Pj Wali Kota Banda Aceh Punya Hak Mutasi, Lanjutkan
Azwardi AP Terima Penghargaan PPG-PAI dari Kemenag RI, Bukti Dedikasi Aceh Barat

Berita Terkait

Senin, 6 Januari 2025 - 23:57 WIB

Selama 2024 Pengadilan Tinggi Banda Aceh menerbitkan 770 Putusan

Senin, 6 Januari 2025 - 22:19 WIB

Aceh Siap Tarik Investasi: PLN dan ketua Komisi III DPRA Kak IIN Pastikan Kelistrikan Stabil

Senin, 6 Januari 2025 - 22:03 WIB

YBHA PM Aceh Barat : Pemkab Aceh Barat Harus Serius Tangani Kasus Anak

Senin, 6 Januari 2025 - 17:16 WIB

Abu Muda Syukri Waly Dapat Perhargaan Ulama Muda Kharismatik Dari Kementrian Agama Provinsi Aceh

Senin, 6 Januari 2025 - 14:52 WIB

Makan Bergizi Gratis, Banda Aceh Siapkan 3.478 Porsi Untuk Tahab Awal

Minggu, 5 Januari 2025 - 20:05 WIB

Pj Wali Kota Banda Aceh Punya Hak Mutasi, Lanjutkan

Minggu, 5 Januari 2025 - 12:06 WIB

Azwardi AP Terima Penghargaan PPG-PAI dari Kemenag RI, Bukti Dedikasi Aceh Barat

Minggu, 5 Januari 2025 - 07:17 WIB

Akademi USK : Pelantikan Kepala Daerah di Aceh Bisa Saja Dilaksanakan Mulai 7 Februari 2025

Berita Terbaru