Pj Bupati Lantik 4 Pejabat Baru, Isi Kekosongan Jabatan di Pemerintahan Gayo Lues

Redaksi Bara News

- Redaksi

Sabtu, 28 September 2024 - 02:31 WIB

501,257 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BLANGKEJEREN – Pj Bupati Gayo Lues, H. Jata,SE.,MM lantik 4 pejabat administrator yang baru. Pelantikan berlangsung di ruang kerja Sekda Gayo Lues (jum’at, 27/09/2024).

Nama pejabat terlantik, tersebut:
1. Ali Umar, SH sebagai Kepala Bagian Hukum kantor Sekretariat Daerah
2. Win Sadikin, S.Sos selaku Kepala Bagian Umum pada Kantor Sekretariat Daerah
3. Baharudin, SH selaku Kepala Bidang manajemen kepegawaian pada BKPSDM Gayo Lues.
4. Usman B, S.Hut., MP selaku Kepala Bidang Perencanaan, pengembangan iklim dan promosi penanaman modal pada Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu

Baca Juga :  Jalan Multi Years Gayo Lues – Aceh Pesisir  Sering Makan Korban , Tokoh Masyarakat dan Anggota Dewan Angkat  Bicara  

Pj Bupati menyebutkan bahwa sebelumnya Pemerintah Kabupaten telah mengusulkan lebih dari 60 nama untuk menduduki kursi sejumlah jabatan di Pemerintahan, namun nama – nama tersebut masih menunggu jawaban dari Kemendagri.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya tegaskan disini tidak ada pilih kasih, tapi memang baru 4 nama yang dapat balasan dari kementrian, jadi yang sudah keluar suratnya langsung kita lantik” tegas Pj Bupati.

Pj Bupati memberikan kepercayaan penuh kepada pejabat terlantik untuk dapat memberikan kontribusi berarti demi kabupaten. Beliau juga menghimbau agar para pejabat yang baru mampu menjadi aparatur negara yang jujur, kreatif serta berdedikasi tinggi.

Baca Juga :  Kejari Gayo Lues dan BPJS Langsa Teken MOU

“jabatan yang diberikan kepada saudara hendaknya dapat dijaga dan dijalankan dengan kejujuran, keikhlasan, serta prestasi dalam bekerja dan memberikan pelayanan terbaik bagi masyarakat Gayo Lues” ujarnya.

Menutup sambutannya, Pj Bupati berharap para terlantik dapat menjadi angin segar di lingkungan kerjanya serta mendorong meningkatnya kinerja instansi kerja yang ditempati.

“Selamat kepada saudara, semoga keberadaan saudara akan memberikan energi baru dalam pelaksanaan tugas, sehingga satuan unit kerja saudara bekerja dapat meningkat kinerjanya bagi pelayanan masyarakat” Tutup Pj Bupati.

 

Berita Terkait

Aktif Komsos Bersama Kades Dan Perangkat Desa Menjadikan Hubungan Kerja Antara Babinsa Dan Aparat Desa Semakin Solid
Terkait PPPK Paruh Waktu di Gayo Lues, Berikut Penjelasan Plt Sekda dan Kepala BKPSDM Gayo Lues
Babinsa Ciptakan Keakraban dengan Warga Binaan Melalui Komsos/Komunikasi Sosial
Penanaman Serentak Perkarangan Pangan Bergizi di Kampung Ulun Tanoh : Langkah Nyata Menuju Ketahanan Pangan
Tingkatkan Kerja sama, Penyuluh Pertanian Lapangan (PPL) silaturahmi bersama Babinsa ke Koramil
Kutebukit Berduka, Tiga Rumah Warga Hangus dilalap Api
Melalui Komsos, Babinsa Berikan Motivasi Petani Bawang Merah
Masyarakat Kampung Penomon Jaya Ucapkan Terimakasih Atas Proyek Normalisasi Sungai Dan Perbaikan Jalan Persawahan Dan Perkebunan

Berita Terkait

Rabu, 8 Januari 2025 - 15:14 WIB

𝗣𝗲𝗻𝗰𝗮𝗻𝗮𝗻𝗴𝗮𝗻 𝗭𝗼𝗻𝗮 𝗜𝗻𝘁𝗲𝗴𝗿𝗶𝘁𝗮𝘀 𝗱𝗮𝗻 𝗣𝗲𝗹𝘂𝗻𝗰𝘂𝗿𝗮𝗻 𝗧𝗿𝗮𝗻𝘀𝗳𝗼𝗿𝗺𝗮𝘀𝗶 𝗗𝗶𝗴𝗶𝘁𝗮𝗹, 𝗠𝗲𝗻𝘁𝗲𝗿𝗶 𝗛𝘂𝗸𝘂𝗺 𝗛𝗮𝗿𝗮𝗽𝗸𝗮𝗻 𝗣𝗲𝗻𝗶𝗻𝗴𝗸𝗮𝘁𝗮𝗻 𝗣𝗲𝗹𝗮𝘆𝗮𝗻𝗮𝗻 𝗣𝘂𝗯𝗹𝗶𝗸

Rabu, 8 Januari 2025 - 15:05 WIB

Kepala Staf Kepresidenan Menerima Kunjungan Duta Besar Prancis untuk Indonesia

Rabu, 8 Januari 2025 - 15:01 WIB

Wakil Kepala BSSN Berikan Kuliah Umum di Akademi Kepolisian

Rabu, 8 Januari 2025 - 14:58 WIB

Sertijab Kasubditintelair Ditpolair Korpolairud, Dirpolair: Kenali Kerawanan di Wilayah Perairan

Rabu, 8 Januari 2025 - 14:57 WIB

Kakorpolairud Pimpin Sertijab Pejabat Utama Korpolairud Baharkam Polri

Senin, 6 Januari 2025 - 20:49 WIB

Penanaman Serentak Perkarangan Pangan Bergizi di Kampung Ulun Tanoh : Langkah Nyata Menuju Ketahanan Pangan

Sabtu, 4 Januari 2025 - 12:33 WIB

Presiden Menerima Kunjungan Sejumlah Menteri di Istana Bogor

Sabtu, 4 Januari 2025 - 12:31 WIB

Operasi Lilin 2024 Resmi Ditutup

Berita Terbaru

BANDA ACEH

Kapoksahli Pangdam Iskandar Muda Hadiri Perayaan Natal 2024

Rabu, 8 Jan 2025 - 15:22 WIB