Ketua DPD IWO I Aceh utara / Kota Lhokseumawe Kecewa Dengan Sikap Ketua DPW IWO-I Provinsi Aceh

Redaksi Bara News

- Redaksi

Minggu, 18 Februari 2024 - 23:57 WIB

50390 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Utara – Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Ikatan Wartawan Online Indonesia (IWO – I) Kabupaten Aceh Utara dan Kota – Lhokseumawe Rasyidin (Siwah Rimba), merasa kecewa dan geram atas sikap dan kebijakan yang dilakukan oleh ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) IWO – I Aceh , Dimas Haryono kepada kepegurusan DPD IWO I Aceh utara dan beberapa DPD Kabupten kota lainnya.

Bagaimana tidak, semenjak pelantikan sampai dengan saat ini belum ada satupun arahan atau Program kerja yang diberikan oleh ketua DPW kepada kami pengurus DPD Aceh utara ,, ujar Rasyidin yang akrab di sapa Siwah Rimba , pada media ini di kantor sekretariat IWO I Aceh Utara, Pad Minggu (18/2/2024) dini hari tadi.

Menurutnya, dirinya selaku ketua DPD di Aceh Utara /Lhokseumawe selama ini tidak bisa lagi berkomunikasi dengan ketua DPW Aceh Dimas, dikarenakan Nomor handphone dirinya di blokir sama saudara Dimas mungkin Gegara persoalan internal di Media, sehingga beliau (Dimas,KSF).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dan ini tidak ada sangkut paut dengan Organisasi, sedangkan dalam Organisasi saya adalah perpanjangan tangan beliau di daerah. Dalam segala kegiatan Organisasi yang kami lakukan, kami tidak lagi bisa berkeordinasi untuk mendapatkan arahan.

Baca Juga :  Geuchik Alue Keujruen Bagikan Kain Sarung untuk Jamaah Aktif Shalat Tarawih Di Meunasah

“karena, hingga saat ini saya telah terputus komunikasi dengan ketua DPW Aceh, yang lebih parah lagi setiap ada kegiatan yang dilakukan oleh DPW maupun DPP kami tidak pernah di beritahu di grup IWO I dan bahkan saya sendiri sudah dikeluarkan dari Grup HPN dan Grub DPW Aceh”, tutur.Siwah geram.

Apalagi terkait adanya kegiatan HPN dan HUT IWO I yang ke enam (6) yang di adakan oleh DPP, itupun tidak ada pemberitahuan kepada kami di Pengurusan DPD IWO-I Aceh utara, kalau memang kami DPD Aceh Utara tidak lagi dianggap sebagai bagian dari keluarga besar IWO I, kami siap semua pengurus di Aceh Utara – Lhokseumawe mengundurkan diri dari kepengurusan Organisasi IWO-I.

“Terus terang, saya secara pribadi selaku ketua di Aceh Utara sudah capek dengan sikap pak ketua DPW IWO-I Aceh tersebut,” Tutur Siwah Rimba lagi.

“Menurut pandangan saya, Pak Dimas selaku Pimpinan di DPW IWO-I Aceh, belum bisa membedakan antara persoalan pribadi dengan persoalan Organisasi, dari pada kami semua pengurus di Aceh Utara hanya sebagai sapi perahan, lebih baik kami mundur secara teratur dari Organisasi ini, jika kami tidak lagi di anggab bagian dari IWO I. Karena sikap ego dan arogan dari ketua DPW Aceh tersebut tidak berlaku buat kami.

Baca Juga :  Iduladha 1444 H, Polres Aceh Utara Gelar “Qurban Presisi”

“Kami sangat berharap kepada Ketua Umum DPP IWO-I di DPP agar bisa memahami kenapa DPD Aceh Utara dan kawan – kawan di DPD lainnya di Provinsi Aceh tidak ikut sertakan dalam kegiatan yang di lakukan oleh DPP di jakarta. Semoga ketua umum DPP IWO Indonesia Bapak Icang Rahardian SH mau memberikan solusi dan arahan serta petunjuk untuk kami Pengurus IWO I Utara dan Rekan rekan Pengurus DPD IWO-INDONESIA di Daerah.

“khususnya IWO I Aceh agar IWOI di Aceh lebih cepat berkembang,” Harap Siwah Rimba.

Semoga kegiatan HPN dan HUT IWO I yang ke enan (6) ini, yang dilaksanakan oleh DPP berjalan sukses dan lancar , semoga IWO I selalu menjadi organisasi yang selalu membela hak hak wartawan.

“Salam jurnalis terpercaya,” Pungkas Siwah Rimba mengahiri. [TIM]

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Sawang Dan Muara Batu Menjadi Lokasi Program Sertipikat Gratis PTSL 2024
Polres Aceh Utara Klarifikasi Kasus Warga Meninggal Usai Ditangkap Polisi
Surat Terbuka Untuk Bapak Presiden Jokowidodo Dari Warga Lubuk Pusaka
Ribuan Pohon Tanaman Sawit PT Ibas Dilalap Hama Gajah Liar
Geuchik Alue Keujruen Bagikan Kain Sarung untuk Jamaah Aktif Shalat Tarawih Di Meunasah
Sambut Idul Fitri, Keuchik Desa Alue Keujruen Salurkan Daging Meugang Ke Warga
Tebar Keberkahan : Pemuda Gampong Teupin Beulangan Aceh Utara Melaksanakan Buka puasa Bersama dan Santunan Yatim Piatu
Sambut Idul Fitri, Projo Aceh Utara Salurkan Bansos untuk Lansia dan Penyandang Disabilitas

Berita Terkait

Sabtu, 18 Mei 2024 - 19:37 WIB

Pangdam IM Bersama PJ. Gubernur Aceh Dampingi Menpora RI Tinjau Veneu PON XXI Tahun 2024

Sabtu, 18 Mei 2024 - 18:41 WIB

Pangdam IM Lepas Rombongan Peserta Bikers IMBI Sumatera Gathering 2024

Sabtu, 18 Mei 2024 - 16:48 WIB

Sudah Terima KTA, Partai Aceh Sebut Brigjenpol Armia Fahmi Wakapolda Aceh Aktif Resmi jadi Kader Usai Pensiun

Jumat, 17 Mei 2024 - 23:34 WIB

MPW ICMI Aceh Sampaikan Apresiasi dan Rekomendasi ke Pj Gubernur Aceh

Jumat, 17 Mei 2024 - 20:58 WIB

Ketua Pengadilan Tinggi; Panitera Muda Tipikor Harus Disiplin dan Sufi

Jumat, 17 Mei 2024 - 20:48 WIB

Daya Serap APBA 2024 Sangat Rendah Akibat Polemik di Internal Pemerintah Aceh

Jumat, 17 Mei 2024 - 02:57 WIB

ICMI Aceh Terima SK baru tentang Penyempurnaan Pengurus Wilayah Aceh, termasuk Ismail Rasyid, Sayid Salim, Yarmen Dinamika, dan lain-lain

Jumat, 17 Mei 2024 - 02:44 WIB

Mendesain Generasi Emas, Pemerintah Aceh Lakukan Lokakarya Kepemudaan

Berita Terbaru

GAYO LUES

Baru beberapa Hari Dikerjakan, MCK Paud Rampung 50 Persen

Minggu, 19 Mei 2024 - 13:18 WIB