Keluarga Negeri Antara Banda Aceh Dukung H. Irmawan Kembali ke Senayan

Redaksi Bara News

- Redaksi

Jumat, 26 Januari 2024 - 16:36 WIB

50684 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDA ACEH – Paguyuban Masyarakat Gayo, Keluarga Negeri Antara (KNA) Banda Aceh bersepakat mendukung H. Irmawan, S.Sos, MM kembali menjadi anggota DPR-RI untuk ketiga kalinya.

Dukungan itu disampaikan pada bersilaturahmi Irmawan dengan paguyuban Keluarga Negeri Antara (KNA) Banda Aceh di H.O.C.O Coffee, Lambhuk, Ulee Kareng, Banda Aceh, Kamis (25/1/2024) malam.

Irmawan yang juga ketua Dewan Pengurus Wilayah Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Aceh pada kesempatan itu mengatakan, sebagai keluarga besar, dirinya meminta izin untuk kembali mencalonkan diri sebagai anggota DPR RI dari daerah pemilihan Aceh 1, dan berharap seluruh keluarga yang berada di Banda Aceh, Aceh Besar, Sabang, dan lintas Barat Selatan memberi dukungan kepada dirinya.

Baca Juga :  Kemenkumham Aceh Mengucapkan Selamat Idul Adha 1445 H/2024 M

“Walau saya di daerah pemilihan Aceh 1, namun sebagai anggota DPR RI yang berada di komisi V, tetap memberi perhatian pada Aceh Tengah dan Bener Meriah. Karena daerah itu merupakan keluarga besar,” kata Irmawan.

Sementara Ketua KNA Banda Aceh Dr Jamhuri, M.Ag mengatakan, dirinya menyambut baik dan akan menyampaikan kepada masyarakat Gayo yang ada di area Aceh 1 untuk memilih wakil yang memahami adat dan kebiasaan urang Gayo, terlebih sebagai keluarga.

“Ini sangat baik kita akan antarkan kembali saudara kita ke Senayan,” kata Jamhuri.

Namun–tekan Jamhuri–apabila nanti kembali duduk di DPR-RI, Irmawan harus bersikap adil dalam pembangunan, tidak mendiamkan persoalan-persoalan yang mungkin diperlukan rakyat, tentu kepada seluruh daerah Aceh.

Baca Juga :  Diduga Dapat Mengelembungkan Suara, Oknum Ketua KIP Aceh Tamiang, Statusnya Ditingkatkan Ke Penyelidikan Oleh Direskrimum Polda Aceh

“Perhatian yang diberikan harus berimbang, tidak pandang bulu, bukan hanya untuk wilayah Gayo, tetapi juga untuk daerah lainnya yang ada di dapil Aceh 1. Kami sangat mendukung lantaran selama ini terlihat Pak Irmawan memang berbuat lewat insfratruktur seperti di Aceh besar, Banda Aceh, hingga ke Aceh Singkil. Pertahankan sikap peduli yang ada,” ujar Jamhuri.

Pada silaturahmi tersebut, Irmawan juga mendapat masukan dan berjanji akan terus berbuat yang terbaik untuk daerah Aceh.

Hadir pada acara silaturahmi Prof. Dr, Ir. Sofyan Saleh, M.Sc. Eng., IPU, Prof Dr. Darmawan, SH, M.Hum, Prof Dr. Mohd Din., SH, MH., Dr. Mahdi Bahtera MSi, tokoh masyarakat Sofyan Griantara, dan lain-lain.[AMJ]

Berita Terkait

Silaturrahmi dan Kunjungan Kerja Senat Mahasiswa IAIN Takengon ke Senat Mahasiswa UIN Ar-Raniry Banda Aceh
Kolaborasi Srikandi PLN bersama Bunda Paud : Sosialisasikan Edukasi Keselamatan Listrik untuk Anak
Spanduk Copot Kakanwil Kemenkumham Aceh Beredar di Banda Aceh
Keberadaan Rohingnya Di Aceh selatan Sepenuhnya Tanggung jawab Kemenkumham Aceh Bukan APH
Dek Fad Center Aceh Gelar Rapat Khusus Demi Kemenangan Mualem-Dek Fad
Etnis Rohingya di Perairan Aceh Selatan Murni Tindak Pidana Perdagangan Manusia
Pelaku Perusakan Spanduk Terekam CCTV, Paslon AMIN Sudah Laporkan ke Polisi
Illiza Tidak Pro Syariat Islam

Berita Terkait

Kamis, 24 Oktober 2024 - 16:20 WIB

Brimob Batalyon C Pelopor Gelar Anjangsana Dalam Rangka HUT Brimob Ke – 79

Kamis, 24 Oktober 2024 - 15:25 WIB

Pj Bupati Nagan Raya Lakukan Sidak ke RSUD Sultan Iskandar Muda, Tekankan Pentingnya Pelayanan Optimal

Kamis, 24 Oktober 2024 - 15:08 WIB

Cegah Pelanggaran dalam Kampanye dan Tertib Debat Kandidat hingga APK, Panwaslih Nagan Raya Gelar Rakor

Rabu, 23 Oktober 2024 - 21:46 WIB

Ribuan Masyarakat Sambut Kedatangan Said Sani – Saini di Perlak

Rabu, 23 Oktober 2024 - 18:56 WIB

Ny. Hj. Ubiet Junita Sari Iskandar, SKM, M.Epid, PJ Ketua Dekranasda Nagan Raya Tinjau Gedung Showroom

Rabu, 23 Oktober 2024 - 13:12 WIB

PJ Bupati Nagan Raya Buka Secara Resmi Musabaqah Qira’atil Kutub II Tahun 2024.

Rabu, 23 Oktober 2024 - 00:35 WIB

Ratusan Warga Sambut Kedatangan Gaesss Paslon Nomor 1 Dengan Acara Kalung Bunga

Selasa, 22 Oktober 2024 - 21:10 WIB

PJ TP- PKK Nagan Raya Ny. Ubiet Junita Sari Iskandar Gelar Rapat Perdana.

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

Pemenangan Dan TIM Hukum Paslon SAH Kecam Pengeroyokan

Jumat, 25 Okt 2024 - 00:53 WIB

ACEH TENGGARA

Pemenangan Dan TIM Hukum Paslon SAH Kecam Pengeroyokan

Jumat, 25 Okt 2024 - 00:35 WIB