Kapolsek Penanggalan Dampingi Warganya Dalam Penyaluran Bantuan Dana Desa

Redaksi Bara News

- Redaksi

Rabu, 11 September 2024 - 13:37 WIB

50179 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Subulussalam – Kapolsek Penanggalan Iptu Evizarrianto, S.AB, menghadiri kegiatan penyaluran bantuan langsung tunai dana desa (BLT-DD) yang bertempat di Balai Desa Lae Ikan Kecamatan Penanggalan Kota Subulussalam, Selasa, 10 September 2024.

Pembagian BLT DD tahap II, akan diberikan selama 3 Bulan (Juli s/d September ) sebanyak Rp. 300.000,-/Bln dengan total Rp. 900.000,-. Pada tahun 2024, Masyarakat penerima Dana BLT di Desa sebanyak 28 Kepala Keluarga.

Dalam kesempatan tersebut Kapolsek mengucap syukur atas terselenggaranya penyaluran bantuan, ia juga menyampaikan pemerintah melalui aparatur desa berupaya terus dalam membantu masyarakatnya.

“Alhamdulillah kita masih diberikan kesehatan oleh Allah SWT hingga kita bisa hadir dalam pembagian bantuan ini, Pemerintah mengambil kebijakan untuk memberikan bantuan tersebut guna membantu masyarakat dalam kebutuhan ekonomi dengan kategori miskin ekstrim, lansia tunggal dan penyakit kronis / menahun,” ujar Kapolsek.

Ia juga mengimbau pesan-pesan Kamtibmas, kepada masyarakat untuk bersama dalam menjaga keamanan dan kenyamanan dalam beraktifitas di lingkungan terutama di wilayah Kecamatan Penanggalan.

Baca Juga :  Tersahkan, Ajo Irawan Mengukir Tim Pemenangan "Bintang-Faisal" Sultan Daulat

“Di harapkan kepada masyarakat bila meninggalkan rumah agar selalu mengunci pintu rumah agar terhindar dari aksi kejahatan, tidak menggunakan knalpot brong/racing. Sampaikan juga kepada keluarga, sanak saudara terdekat tetap patuhi lalulintas saat ini akan dilaksanakan razia oleh lalulintas baik pagi, siang maupun malam hari,” pungkasnya. (RED)

Berita Terkait

Polres Subulussalam Gelar Jumat Curhat Bersama Masyarakat Desa Cipar Pari Timur
Subulussalam Terbelit Defisit Anggaran Rp161 Miliar: Harapan Baru pada Kepemimpinan HRB-Nasir Kombih
H.Affan Alfian Bintang SE Mantan Walikota Subulussalam Adalah Seorang Yang Tak Pernah lupa dengan Para Anak Yatim dan Para Orang Tua Jompo
Pastikan Perayaan Natal Berjalan Lancar, Polres Subulussalam Laksanakan Pengamanan Rumah Ibadah Gereja
Polres Subulussalam Evakuasi Penemuan Mayat Wanita Hanyut di Sungai Lae Souraya Sultan Daulat
Polres Subulussalam Laksanakan Upacara Serah Terima Jabatan Kasat Resnarkoba
Dukung Ketahanan Pangan, Bhabinkamtibmas Polres Subulussalam Sambangi Petani di Desa Binaan
Polres Subulussalam Laksanakan Apel Gelar Pasukan Operasi Lilin Seulawah 2024, Siap Amankan Nataru

Berita Terkait

Minggu, 29 Desember 2024 - 05:09 WIB

Terkait Dugaan Pemerasan Penonton DWP, Ini Hasil Pemeriksaan 34 Polisi oleh Propam

Sabtu, 28 Desember 2024 - 01:19 WIB

Komisi III DPR Sebut Polri Jadi Institusi Paling Responsif Tindaklanjuti Aduan Masyarakat

Jumat, 27 Desember 2024 - 15:33 WIB

YARA Somasi Pj Gubernur hentikan proses seleksi Kepala BPMA

Kamis, 26 Desember 2024 - 22:26 WIB

Presiden Prabowo Perketat Aturan PDLN Pejabat, Ketum IWO: Dirut PLN Orang Pertama yang Harus Dicopot!

Kamis, 26 Desember 2024 - 07:15 WIB

Lakukan Peninjau di Sejumlah Gereja di Jakarta, Menko Polkam: Rangkaian Kegiatan Natal dan Tahun Baru Berjalan Lancar, Aman dan Tertib

Kamis, 26 Desember 2024 - 07:14 WIB

Kemenko Polkam : Wujudkan Penegakan Hukum Transparan Melalui Implementasi SPPT-TI

Rabu, 25 Desember 2024 - 12:09 WIB

Diduga Penggunaan DD Desa Arongan Nagan Raya Tidak Tepat Sasaran. 

Rabu, 25 Desember 2024 - 02:59 WIB

Ranny Fahd A Rafiq : Berikan Power Motivasi pada Pelantikan DPP KNPI, ini Isinya

Berita Terbaru