Bantu Mempermudah Kegiatan, Silaturahmi Kite Gayo Susun Pengurus

Redaksi Bara News

- Redaksi

Kamis, 25 Januari 2024 - 22:34 WIB

50735 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ACEH TENGAH, BARANEWS | Silaturahmi Kite Gayo (SKG) menyusun pengurus. “Mengingat banyaknya informasi penting yang disampaikan anggota dan tujuh kegiatan yang sudah diadakan SKG, banyak yang mesti dibahas dan ditindaklanjuti. Karenanya, selaku inisiator, terpikir untuk menyusun pengurus sederhana, mulai dari ketua, sekretaris, dan bendahara,” kata Mustafa Alamy, Kamis (25/1/2024).

Pembembentukan pengurus SKG itu, jelas Mustafa Alamy, bertujuan untuk memudahkan pelaksanaan kegiatan-kegiatan SKG pada masa-masa mendatang. “Ketua, saya sendiri. Sekretaris, Yusradi Usman al-Gayoni, dan bendahara Nurul Maulida Fitri, salah satu admin grup SKG. Tanggal 17 Januari 2024 yang lalu, sudah diumumkan di group. Meski saat ini berada di London, Inggris, kita berharap, Yusradi bisa terus berbagi informasi, pemikiran-pemikiran, dan ikut membantu kemajuan orang Gayo dan tanoh tembuni,” sebutnya.

Dilanjutkan Mustafa Alamy, setahun group WA SKG terbentuk, ada 1024 anggota group, orang Gayo yang ada di Gayo, berbagai daerah di Indoenesia, dan luar negeri. “Selain mengadakan delapan kegiatan diskusi terkait Gayo yang diadakan secara daring, satu tahun ini, SKG juga menggerakkan kegiatan sosial. Ada warga kita yang berobat, kegitan donasi digerakkan di group. Termasuk, membantu saudara kita di Palestina,” sebut Mustafa Alamy.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Secara terpisah, Bendahara Silaturahmi Kite Gayo, Nurul Maulida Fitri, mengungkapkan, akan menyelenggarakan kegiatan kesembilan SKG, diskusi seri 3 “Gayo Maju, Belajar dari Negara Maju.” “Diskusi ini merupakan tindak lanjut dari dua diskusi Gayo Maju, Belajar dari Negara Maju sebelumnya. Pembahasan pertama lebih ke pengantar. Dari diskusi pertama, fokusnya lebih ke pendidikan. Makanya, seri kedua, difokuskan pada persoalan pendidikan. Diskusi seri tiga, difokuskan lagi ke kabupaten di Gayo-Alas. Bagaimana daerah Gayo-Alas menyiapkan sumber daya manusia (SDM) jangka panjang, belajar dari negara maju, mendalami hal-hal penting dari dua diskusi sebelumnya. Tahap awal, Aceh Tengah, lalu Gayo Lues. Setelah itu, Bener Meriah dan terakhir Aceh Tenggara,” tutup Nurul.

Berita Terkait

Prosesi Penobatan Reje Linge Ke XXI Akan Dilaksanakan
Dukung Penuh Fatwa MPU Aceh Tengah Tentang Penghapusan Tarin-Tarin Kope, Pemuda Aceh Tengah : Ini Sesuai Dengan Visi Dan Misi Bupati Dan Wakil Bupati Aceh Tengah
Sadikin Arisko Bongkar Dugaan Praktik Nakal di Hotel Parkside
Sadikin Arisko Bantah Tuduhan Panitia Kongres PSSI Tidak Demokratis
Pimpinan DPRK Aceh Tengah Menyaksikan Pembukaan Pacuan Kuda
Hadiri Karnaval Hut Kute Takengon Ke 448 Tahun, Wakil Ketua DPRK Apresiasi Antusias Ribuan Masyarakat Menyaksikan
Festival Lagu Gayo Jemen, Wakil Ketua DPRK Aceh Tengah Ajak Merawat Warisan Menjaga Identitas
Akankah Pordasi Bener Meriah Akan Menggelar Muskab ?

Berita Terkait

Senin, 3 Maret 2025 - 22:36 WIB

Serah Terima Jabatan: Alwan Samri Berikan Mandat kepada Ahmad Farhan Ridwan sebagai PJ. Ketua MPM USM

Senin, 3 Maret 2025 - 19:51 WIB

Wagub Ajak Investor Berinvestasi di Aceh, Fadhlullah : kami Ingin Tingkatkan Ekonomi

Senin, 3 Maret 2025 - 14:46 WIB

50 Tahun Perumda Tirta Daroy Kota Banda Aceh “Mengabdi dan Melayani” 24 Februari 1975-24 Februari 2025

Minggu, 2 Maret 2025 - 22:15 WIB

Juru Bicara Mualem-Dek Fadh Tanggapi Surat Kepala BPH Migas

Minggu, 2 Maret 2025 - 22:13 WIB

Pj Gubernur Aceh Safrizal Dinilai Telah Lakukan Mall Praktek Dalam Penunjukan Kepala BPMA

Jumat, 28 Februari 2025 - 18:40 WIB

BEA CUKAI BANDA ACEH DUKUNG PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN DAN TEKNOLOGI

Jumat, 28 Februari 2025 - 18:01 WIB

FKIP USM Sukses Gelar Yudisium, 46 Lulusan Siap Masuk Dunia Profesional

Jumat, 28 Februari 2025 - 14:32 WIB

Mengupas Kiprah KPI Aceh: Dari Regulasi hingga Inovasi Penyiaran Lokal

Berita Terbaru