Tindaklanjuti Perdamaian Lima Paguyuban Mahasiswa Dipesijuk

Redaksi Bara News

- Redaksi

Senin, 6 November 2023 - 00:21 WIB

50624 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banda Aceh – Menindaklanjuti kesepakatan damai antara Lima paguyuban mahasiswa yaitu Aceh Selatan, Abdya, Aceh Tengah, Bener Meriah dan Gayo Lues yang melakukan pertikaian beberapa waktu lalu dipesijuk.

Acara pesijuk dilakukan oleh salah satu anggota Majelis Adat Aceh (MAA), yang hadiri oleh seluruh Pejabat Bupati masing-masing kabupaten, bertempat di Komplek SMK 1, 2, 3, Lhung Raya, Kota Banda Aceh. Minggu 5 Oktober 2023.

PJ Sekda Banda Aceh, Wahyudi dalam sambutannya, mengapresiasi Polresta yang telah memfasilitasi hingga tercapainya kesepakatan damai.

Baca Juga :  Jalan Lesten Membaik Harga Jual Hasil Pertanian Ikut Naik

Ia juga berharap, dengan adanya Pesijuk ini dapat menjadi hari perdamaian dan tidak terjadi lagi bentrok terjadi antarmahasiswa.

“Kalau mau tinju naik ring. Karena kalian ke sini itu untuk menimba ilmu, bukan menjadi preman. Harapan kami ini tidak terjadi lagi. Ini tanggung jawab bersama untuk menjaga ketertiban dan ketentraman masyarakat,” harap Wahyudi

Sementara Kapolresta Banda Aceh, Kombes Fahmi Irwan Ramli mengatakan, pesijuk dilakukan merupakan implementasi dari semangat para mahasiswa yang bentrok untuk berdamai.

Baca Juga :  Peduli Lingkungan, Babinsa Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Parit Kanan Kiri Jalan

“Ada semangat yang sama pada mahasiswa untuk mengakhiri peristiwa yang terjadi. Dan diteruskan ke tokoh-tokoh masyarakat di lima kabupaten”. kata Fahmi.

Kadisdik Aceh sekaligus Pejabat Bupati Gayo Lues Drs. Alhudri, mengatakan mari kita ambil pelajaran dari permasalahan ini, pertikaian hanya menciptakan skat di antara kita.

” Jangan ada lagi skat di antara suku dan ras kita semua satu yaitu Aceh” ucap Alhudri

(Abdiansyah)

Berita Terkait

Babinsa Koramil 09/Putri Betung dan Bhabinkamtibmas Ajak Warga Jaga Pilkada Serentak 2024 Aman dan Bermartabat
Dandim 0113/ Gayo Lues Beserta Forkopimda Memantau Pelaksanaan Pilkada Di Kabupaten Gayo Lues
Babinsa Dampingi Warga Meninjau Lahan Tanaman Padi Milik Warga Binaan
KIP Gayo Lues Musnahkan Surat Suara Rusak Pilkada 2024
Ketua DPRK Gayo Lues Ajak Masyarakat Sukseskan Pilkada 2024
Pantau Situasi Pasar Tradisional Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Komsos dengan Pembeli dan Pedagang
Pj Bupati Gayo Lues Ajak Masyarakat Untuk ke TPS Menggunakan Hak Pilihnya
KIP Gayo Lues Distribusikan Logistik Pilkada ke Empat Kecamatan

Berita Terkait

Kamis, 28 November 2024 - 15:14 WIB

Disdik Nagan Raya Tingkatkan Mutu PAUD Melalui Diklat Guru Non Linear

Senin, 25 November 2024 - 19:06 WIB

Peringatan HGN 2024, Sekda Ardimartha Bacakan Pidato Mendikdasmen

Kamis, 21 November 2024 - 16:21 WIB

Asrul menjadi Narsum Memotivasi Siswa Di SMA Darul Ihsan”

Rabu, 20 November 2024 - 03:44 WIB

Lintas Xponen 98 Fasilitasi Masyarakat Ketol dengan Mualem-Dek Fadh

Rabu, 20 November 2024 - 03:41 WIB

Novita Sari: Mualem Tokoh Penting Perdamaian dan Pembangunan Aceh

Kamis, 14 November 2024 - 04:52 WIB

Yayasan Pasak Reje Linge Resmi Terbentuk, Lestarikan Warisan Adat, Sejarah, dan Budaya Gayo

Selasa, 12 November 2024 - 15:14 WIB

Muhammad Khaidir Ketua MAA Nagan Raya Resmi Membuka Kegiatan Keluarga Meuadap Dan Adat Perkawinan.

Minggu, 10 November 2024 - 12:22 WIB

MTQ Ke – XII Juara Umum Kembali Di Bawak Pulang Kecamatan Seunagan

Berita Terbaru

Foto bersama Pimpinan USM dan Perwakilan PT. SBA (dok Humas USM)

KAMPUS

PT. SBA Gelar Sharing Session Quarry Day 2024 di USM

Jumat, 29 Nov 2024 - 10:31 WIB

DAERAH

Pasangan Bahagia Saza Unggul Di Pilkada Batubara

Kamis, 28 Nov 2024 - 19:59 WIB