Prof.Abdullah Puteh Lantik Pengurus MW KAHMI dan FORHATI Aceh Periode 2022-2027

Redaksi Bara News

- Redaksi

Selasa, 3 Oktober 2023 - 22:45 WIB

50256 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDA ACEH – Pengurus MW KAHMI dan FORHATI Aceh dilantik oleh Prof.DR.IR.H Abdullah Puteh, M.Si Senin malam 2 Oktober 2023.

Prof.Abdullah Puteh adalah mantan Ketua HMI Cabang Bandung, satu- satunya Putra Aceh yang terpilih sebagai Presidium Majelis Nasional KAHMI
pada Musyawarah Nasional (Munas) XI KAHMI di Palu, Sulawesi Tengah, sejak 24 hingga 27 November 2022.

Bertempat di Hotel Amel Convention Hall, Jalan Iskandar Muda, Blang Oi, Banda Aceh, acara tersebut di gelar & dihadiri sejumlah tokoh Aceh dari berbagai kalangan

Baca Juga :  Polisi Amankan 2 Unit Mobil dengan Tangki Modifikasi Berisi BBM Subsidi

Ucapan selamat juga disampaikan Penjabat Gubernur dalam sambutan tertulisnya yang dibacakan Sekretaris Daerah Aceh Bustami Hamzah.

Penjabat Gubernur Aceh Achmad Marzuki mengapresiasi keberadaan KAHMI sebagai sebuah organisasi yang diperhitungkan yang diisi para intelektual, akademisi, politisi, pengusaha, ulama, jurnalis hingga aktivis.

Antara yang dilantik adalah
Anggota Presidium
1. Zulfikar Lidan
2. Dr. Syaifullah Muhammad, ST, M.Eng
3. Ihsanuddin MZ, SE.MM
4. Muhammad Nasir Djamil, S.Ag.M.Si
5. Dr. Ramzi Adriman, ST.M.Sc
6. Said Muniruddin, SE. M.Sc, Ak.CA,
7. Syarifah Rahmatullah, SH.
8. Aliman Selian, S.Pi, M.Si

Baca Juga :  Ulama Aceh Sebut Haram Hukumnya Mendukung Pemimpin Perempuan

PENGURUS FORHATI ACEH
Fauziah, ST
Koordinator Presidium
DR. Asmawati, MA
Sekretaris

Prof.Abdullah Puteh berharap MW KAHMI dan FORHATI Aceh bisa selalu terlibat dan berjuang bersama-sama komponen bangsa untuk kemajuan Aceh masa hadapan.

(TA)

Berita Terkait

Polisi Harus Pastikan Pilkada Aceh Bebas Intimidasi
Brimob Aceh Siaga Jelang Pilkada Serentak 2024
Memasuki Masa Tenang, Mualem-Dek Fadh Ajak Jaga Kondusivitas Pemilu
Hasil Survei Mualem – Dek Fadh Sulit Dikejar Bustami – Fadhil
Abu Mudi: Ingatkan Pilih Aminullah-Isnaini, Pemimpin Laki-Laki yang Amanah dan Bersinergi dengan Ulama Aswaja
PUSDA Gelar Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW dan Santunan Anak Yatim di Banda Aceh
YPSM Gelar Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H dan Doa Bersama
Ketua PWI Aceh Serukan Pantau dan Ungkap Kecurangan Pilkada

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 19:06 WIB

Peringatan HGN 2024, Sekda Ardimartha Bacakan Pidato Mendikdasmen

Senin, 25 November 2024 - 12:46 WIB

PJ Bupati Nagan Raya Lepaskan Mobil Distribusi Logistik Pilkada Tahun 2024.

Senin, 25 November 2024 - 08:49 WIB

Forkopimda Nagan Raya Gelar Rapat Konsolidasi Kesiapsiagaan Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 16:13 WIB

Untuk Mencegah Money Politik Dan Kampanye Terselubung Panwaslih Nagan Raya Patroli Keliling.

Sabtu, 23 November 2024 - 23:39 WIB

Logistik Pilkada akan didistribusi Ke Kecamatan Panwaslih Nagan Raya akan Awasi

Sabtu, 23 November 2024 - 21:38 WIB

Dinas Perhubungan Nagan Raya Gelar Sosialisasi Safety Riding di SMA Negeri 1 Seunagan

Sabtu, 23 November 2024 - 21:32 WIB

KIP Nagan Raya Gelar Bintek Pemantapan Tungsura dan Penggunaan Aplikasi SIREKAP Pilkada Nagan Raya Tahun 2024

Sabtu, 23 November 2024 - 20:07 WIB

Ketua Relawan Batavia FOR JOZ Apresiasi Kehadiran Riuan Masyarakat Nagan Raya Ikut Kampanye Akbar Pasangan JOZ

Berita Terbaru

GAYO LUES

KIP Gayo Lues Musnahkan Surat Suara Rusak Pilkada 2024

Rabu, 27 Nov 2024 - 07:22 WIB