Geuchik Geureughek Payah Bakong Bantah Terkait Tudingan Dugaan Kegiatan Fiktif

Redaksi Bara News

- Redaksi

Sabtu, 19 Agustus 2023 - 02:50 WIB

50492 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Editor: T.Muhammad Raja

Aceh Utara – Terkait adanya pemberitaan di media, dugaan ada kegiatan fiktif dari Dana Desa (DD) di Gampong Geureughek Kecamatan Paya Bakong, Kabupaten Aceh Utara, Geuchik Junaidi membantah tudingan tersebut tidak benar.

” Tudingan tersebut tidak benar, dibalik daripada itu saya menghargai kinerja awak media yang sudah mencoba mengkonfirmasi dengan menghubungi saya, tetapi pas ditelepon saat itu saya ketiduran makanya tidak mengangkat handphone,” ucapnya, Sabtu 19 Agustus 2023.

Baca Juga :  Surat Terbuka Untuk Bapak Presiden Jokowidodo Dari Warga Lubuk Pusaka

Dalam hal ini saya ingin mengatakan kembali bahwa apapun tudingan tersebut tidak benar, saya berharap kepada Tuha Peueut dan masyarakat jika ada yang kurang jelas silahkan tanyakan kepada saya langsung, kita duduk bersama secara musyarawah, tambahnya.

Lanjutnya, Dalam hal ini saya tidak ingin menyalahkan siapapun, karena saya seorang pemimpin didesa saya pantas dikritik, dan saya menerima semua kritikan, dan jika ada sentimen pribadi sama saya, dari kalangan masyarakat maupun tuha Peueut tolong jumpai langsung saya dan kita bicarakan secara baik baik, dan mari bersama sama kita bangun Gampong Geureughek lebih baik lagi kedepan dengan masukan masukan yang positif dari semua elemen,” pungkasnya.

Baca Juga :  Masyarakat Dapil Aceh II Antusias Bagikan dan Pasang APK Aminullah Usman hingga ke Pelosok

Berita Terkait

DT Peduli Aceh Kolaborasi Jum’at Berbagi Bersama Wadah Inspirasi Berbagi
Diduga Ada Persekongkolan Jahat Hendak Hilangkan Jati Diri Samudra Pasai ?
Majelis Manajemen Qalbu Sukses Digelar di Desa Meurboe Lama
Angin Kencang Merusakkan Rumah dan Kios di Kecamatan Dewantara Aceh Utara
Jalan Warga Translok Desa Lubuk Pusaka Sangat Memprihatinkan
Modus Plasma Lahan Ulayat Ratusan Hektar Desa Lubuk Pusaka Terjual
Lingkungan SMAN2 Langkahan Butuh Perhatian Khusus
BSI Serahkan Buku Tabungan dan Kartu KKS KPM PKH Tanah Luas

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 21:42 WIB

Pantau Situasi Pasar Tradisional Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Komsos dengan Pembeli dan Pedagang

Senin, 25 November 2024 - 15:24 WIB

Pj Bupati Gayo Lues Ajak Masyarakat Untuk ke TPS Menggunakan Hak Pilihnya

Senin, 25 November 2024 - 15:23 WIB

KIP Gayo Lues Distribusikan Logistik Pilkada ke Empat Kecamatan

Senin, 25 November 2024 - 08:54 WIB

Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Bantu Petani Siapkan Lahan Untuk Penanaman Bawang Merah

Minggu, 24 November 2024 - 14:00 WIB

Panwaslih Gayo Lues Gelar Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang Pilkada 2024

Sabtu, 23 November 2024 - 22:09 WIB

Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Damping dan bantu Petani Panen Bawang Merah

Sabtu, 23 November 2024 - 18:02 WIB

Panwaslih Adakan Bimtek Panwaslihcam, PPL, PTPS Se-Kabupaten Gayo Lues

Sabtu, 23 November 2024 - 17:11 WIB

Kapolres Gayo Lues Pastikan Situasi Kamtibmas pada Pilkada 2024 Aman dan Kondusif

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Iskandar PJ Bupati Nagan Raya Tinjau Lansung Lokasi TPS.

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:36 WIB

BANDA ACEH

Polisi Harus Pastikan Pilkada Aceh Bebas Intimidasi

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:32 WIB