DLKHP Bener Meriah Benahi Taman Dekat Bandara Rembele

Redaksi Bara News

- Redaksi

Jumat, 7 Juli 2023 - 02:05 WIB

50388 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bener Meriah Baranewsaceh.co  – Dinas Lingkungan Hidup, Kebersihan, dan Pertamanan (DLHK), Kabupaten Bener Meriah, menerjunkan sejumlah pegawai di instansi itu, untuk melaksanakan kegiatan perawatan taman di dekat kawasan Bandara Rembele, Kecamatan Bukit, kabupaten setempat, Rabu (5/7/2023).

Diterjunkannya sejumlah personel DLHKP Bener Meriah itu, untuk memperindah tata kota, khususnya di dekat area taman Bandara Rembele. Kegiatan tersebut merupakan rutinitas yang dilakukan oleh karyawan dan staff DLHKP Bener Meriah untuk menjaga keasrian di sepanjang ruas jalan di ibukota penghasil kopi arabika itu.

Baca Juga :  Nurala Amd. Keb : Kapus Buntul Kemumu, Tidak Benar Adanya Pembatasan Rujukan

“Giat ini merupakan rutinitas dan aktivitas seharusnya dilakukan oleh organisasi perangkat daerah (OPD) khusus bidang terkait guna pemeliharaan dan tata ruang kawasan pusat pemerintahan daerah Bener Meriah,” kata Sekretaris DLHKP Bener Meriah, Safaruddin, SKM, M. Si.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Safaruddin, pemerintah daerah diharapkan senantiasa prioritaskan anggaran perawatan, pemeliharaan, dan penanaman pohon di kawasan pertamanan median jalan pusat pemerintahan Bener Meriah.

Baca Juga :  Haili Yoga : Semoga Rute Penerbangan Dari Bener Meriah Bisa Permanen

“Pemeliharaan jalan bertujuan mengembalikan fungsi jalan. Bukan mengubah konstruksi jalan sehingga bisa lebih bertahan lama, maka dari itu kami siap memberdayakan infrastruktur tata kota di Bener Meriah,” pungkas Safaruddin, SKM, M. Si.

Kegiatan tersebut diikuti oleh Kabid Pertamanan, Kasi Lampu dan Penerangan, Kasi Pertamanan, , beserta seluruh staf dan karyawan bidang terkait. (Dani)

Berita Terkait

Dinas Lingkungan Hidup Bener Meriah Mengucapkan Selamat Dan Sukses Atas Pelantikan Ir. H. Tagore Abu Bakar-Ir. Armia Sebagai Bupati & Wakil Bupati Bener Meriah Masa Jabatan 2025-2030
Pangdam IM dan Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Daerah Iskandar Muda Kunjungan Kerja ke Yonif 114/SM
Ratusan Murid TK Dan PAUD se-Kecamatan Weh Gelar Kegiatan Manasik Haji
Pimpinan BAS Cabang Bener Meriah Miftahuddin, Sambangi DPRK Bener Meriah
Kronologi Hanyutnya Warga Bener Meriah Sekeluarga
Empat Warga Bener Meriah Diduga Hanyut Terbawa Arus
Bhakti Sosial dan Santun Anak Yatim Warnai HUT Ke 17 Partai Gerindra Bener Meriah
Sultan Rafli Ander Atlet Terbaik Kejurda Taekwondo Student Championship Aceh.

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 22:44 WIB

Komisi III DPRA kunjungan kerja Ke Bea Cukai Langsa: Dukung Berantas Barang Impor Ilegal

Kamis, 13 Februari 2025 - 12:26 WIB

Ketua Serikat Mahasiswa Islam Cabang Langsa Apresiasi Langsa Promotion Festival

Kamis, 6 Februari 2025 - 16:51 WIB

Fakta terungkap! Azwir Notaris, bantah terhadap Tuduhan Muslihah IT terkait Yayasan MIM Langsa

Minggu, 2 Februari 2025 - 17:16 WIB

Jalan Berlubang di Langsa: Kecelakaan Beruntun dan Tanggung Jawab Pemerintah

Sabtu, 28 Desember 2024 - 18:49 WIB

PPN 12% Kenaikan Pajak yang Membebani Rakyat dan UMKM

Minggu, 22 Desember 2024 - 21:05 WIB

Sekolah Islam Gender dan Harlah KOPRI ke-57 Bahas Peran Perempuan dalam Era 5.0 Berlandaskan Aswaja

Jumat, 20 Desember 2024 - 02:23 WIB

Tuha Peut Gampong Sungai Pauh Pusaka : Semuanya Sudah Sesuai Prosedur dan aturan yang berlaku.

Minggu, 1 Desember 2024 - 00:33 WIB

Dialog Nasional Himpunan Mahasiswa PAI: Menyatukan Visi untuk Inovasi dan Peningkatan Kualitas Prodi Pendidikan Agama Islam

Berita Terbaru

SUBULUSSALAM

Wali Kota Subulussalam Pimpin Apel Perdana

Selasa, 18 Feb 2025 - 08:32 WIB