Sedulur Jokowi Sasar Pelabuhan Ratu

Redaksi Bara News

- Redaksi

Kamis, 1 Februari 2024 - 21:02 WIB

50284 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUKABUMI | Setelah sukses melaksanakan kegiatan sosial di sejumlah tempat di Bogor dan Cilacap, Organisasi Sedulur Jokowi sebagai relawan militan pasangan Capres – Cawapres 02 kembali menyasar sejumlah tempat dengan sejumlah kegiatan aksi nyata untuk masyarakat.

Pada kamis, 1 Februari 2024 wilayah Pelabuhan Ratu Sukabumi Jawa Barat berupa pengabdian dengan menyediakan 500 paket sembako murah.

Menurut koordinator DPP Sedulur Jokowi Bambang Lusiadi (Syech Ali Nur Rahman) sebagai inisiator acara menjelaskan penyediaan sembako murah sebagai wujud nyata dukungan kepada Paslon 02 Prabowo-Gibran.

Dalam acara sembako murah disediakan paket kebutuhan bahan pokok sebanyak 1000 paket yang terdiri dari Beras 3 kg, minyak goreng 2 kg, gula pasir 1 kg, susu 2 kotak dengan harga normal Rp. 100.000, bisa diperoleh dengan harga Rp. 20.000.

Menurutnya kegiatan ini secara penuh didukung oleh Ketua Umum sedulur jokowi prof Dr Paiman Raharjo.

Baca Juga :  Walikota Makassar Dukung Tim Porwanas PWI Sulsel Raih Prestasi di Kalsel

Amatan media ini, dalam kegiatan sembako murah masyarakat sangat antusias memanfaatkan momen yang diselenggarakan oleh Sedulur Jokowi.

Di konfirmasi terpisah, Ketua Umum Sedulur Jokowi Prof.Dr.Paiman Raharjo,M.Si memberikan penghargaan yang setinggi-tinggi bagi pengurus sedulur Jokowi Sukabumi yang beberapa waktu sebelumnya juga telah dibentuk dan dengan penuh kesigapan bergerak cepat mewujudkan aksi nyata Organisasi sedulur Jokowi dalam membantu masyarakat luas (RED)

Berita Terkait

Ketua Komisi V DPR RI Tidak Setuju Anggara Kementrian PU di di Sisakan 29 Triliun
Perdamaian Tercapai, Pengeroyokan Praka DSL di Pancur Batu Diselesaikan Secara Damai
Kakanwil BPN Kepri, Nurus Sholichin Dampingi Gubernur Hadiri Tabligh Akbar Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW
Akankah Pordasi Bener Meriah Akan Menggelar Muskab ?
Tanggapan Ketua (KJI) Kritik Dan Saran Terkait Video Viral Pak Mentri Desa Sebut Wartawan Dan LSM Bodrex.
PGRI Gayo Lues Sukses Ikuti Konferensi PGRI Aceh XXIII
Fadlon,S.H Ketua DPR-K Aceh Tamiang Sepakat pelantikan Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh sesuai Jadwal
Tim Advokasi media, PT Dream Network Solusindo Diduga Menyediakan Jasa Internet, Secara Melawan Hukum

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 22:35 WIB

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Aceh Mengucapkan Selamat Hari Pers Nasional 2025

Kamis, 23 Januari 2025 - 23:44 WIB

Review Kelebihan iPhone 13

Rabu, 15 Januari 2025 - 15:53 WIB

DPMG Aceh Mengucapkan Hari Desa Nasional 15 Januari 2025

Kamis, 26 Desember 2024 - 00:04 WIB

Bank Aceh Mengenang dan Refleksi 20 Tahun Tsunami Aceh 26 Desember 2004-26 Desember 2024

Minggu, 22 Desember 2024 - 20:25 WIB

Bank Aceh Mengucapkan Dirgahayu Kodam IM Ke-68

Minggu, 8 Desember 2024 - 19:03 WIB

Rekomendasi Tas Longchamp Terbaik di Tahun 2024

Jumat, 29 November 2024 - 12:45 WIB

7 Tips Mengatasi Kulit Kering Bayi Dengan Baby Happy

Rabu, 6 November 2024 - 06:27 WIB

Review AC Samsung Terbaru Dengan Berbagai Tipe

Berita Terbaru