Sat Narkoba Polres Aceh Tenggara Ringkus Seorang TSK Penyalahgunaan Narkotika Jenis Ganja

Redaksi Bara News

- Redaksi

Selasa, 1 Agustus 2023 - 04:20 WIB

50653 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KUTACANE | Anggota Opsnal Satresnarkoba Polres Aceh Tenggara mengamankan Tersangka penyalah gunaan Narkotika Jenis Ganja di Desa Perapat Hulu Kecamatan babussalam Kabupaten Aceh Tenggara, Kamis (27/07/2023) Pukul 18.00 Wib

Anggota Kepolisian Polres Aceh Tenggara melaksanakan patroli di daerah Desa Perapat Hulu kec. babussalam kab. Aceh tenggara, pada saat anggota kepolisian melaksanakan patroli melihat satu orang laki-laki yang sedang berdiri di depan rumah milik warga dengan gelagat mencurigakan, kemudian Anggota Opsnal Satresnarkoba mendatangi satu orang laki-laki tersebut,pada saat anggota opsnal satresnarkoba mendatangi laki-laki tersebut anggota opsnal melihat laki-laki tersebut mencampakkan sesuatu dari tangan sebelah kirinya ke atas rumput kemudian anggota opsnal menghampiri laki-laki tersebut dan mengatakan “APA YANG KAU CAMPAKAN ITU” kemudian laki-laki tersebut mengatakan “BUKAN PUNYA KU ITU PAK”kemudian anggota opsnal menyuruh laki-laki tersebut mengambil bungkusan yang dicampakan laki-laki tersebut dan menyuruh laki-laki tersebut membuka bungkusan, pada saat di buka bungkusan tersebut ternyata berisikan narkotika jenis ganja, kemudian anggota opsnal menanyakan kepemilikan narkotika jenis ganja tersebut kepada laki-laki tersebut yang pada saat itu mengaku bernama T (26) Warga Desa Terutung Pedi Kec. Babussalam Kab. Aceh Tenggara dan mengakui narkotika jenis ganja yang dicampakan nya tersebut adalah miliknya yang mana narkotika jenis ganja tersebut rencana nya akan digunakan

Kapolres Aceh Tenggara AKBP R. Doni Sumarsono,.S.I.K, M.H. melalui Kasat Narkoba Iptu Erwinsyah, S.H mengatakan “Dari Penangkapan T (26) Warga Desa Terutung Pedi di amankan Barang Bukti 1 bungkus narkotika jenis Ganja yang dibalut dengan kertas warna coklat dengan berat 3,16 gram dan 1 bungkus narkotika jenis Ganja yang dibalut dengan kertas warna coklat dengan berat 4,10 gram ”selanjutnya anggota Sat Res Narkoba Polres Agara membawa pelaku beserta barang bukti ke Kantor Polres Aceh Tenggara, guna proses penyidikan lebih lanjut”. Ungkap Kasat.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berita Terkait

Selama Dua Tahun Lebih Menjadi Kapolres Aceh Tenggara, AKBP R. Doni Sumarsono, S.I.K, M.H: Banyak Prestasi dan Sukses Memberantas Narkoba
Safari Ramadhan TIM VI Pemkab Agara Buka Puasa dan Santuni Anak Yatim
Sat Reskrim Polres Aceh Tengah Gagalkan Perdagangan Kulit Harimau Sumatra
Satu Lagi Napi Yang Kabur Menyerahkan Diri. Fakhry : Napi Yang Meyerahkan Diri Akan Diperlakukan Secara Manusiawi.
Selama Dua Tahun Lebih Menjadi Kapolres Aceh Tenggara, AKBP R. Doni Sumarsono, S.I.K, M.H: Banyak Prestasi dan Sukses Memberantas Narkoba
Pemkab Aceh Tenggara Gelar Safari Ramadhan di 8 Kecamatan, Serta Salurkan Bantuan Sebesar 97 Juta
Buntut Kaburnya Puluhan Napi Lapas Kelas IIB Kutacane : Persoalan Makanan Diusut
H.M. Salim Fakhry Sebutkan Tidak Ada Lagi Namanya Program Program Titipan Untuk Desa di Aceh Tenggara

Berita Terkait

Sabtu, 15 Maret 2025 - 23:35 WIB

Selama Dua Tahun Lebih Menjadi Kapolres Aceh Tenggara, AKBP R. Doni Sumarsono, S.I.K, M.H: Banyak Prestasi dan Sukses Memberantas Narkoba

Sabtu, 15 Maret 2025 - 23:25 WIB

Safari Ramadhan TIM VI Pemkab Agara Buka Puasa dan Santuni Anak Yatim

Sabtu, 15 Maret 2025 - 17:56 WIB

Selama Dua Tahun Lebih Menjadi Kapolres Aceh Tenggara, AKBP R. Doni Sumarsono, S.I.K, M.H: Banyak Prestasi dan Sukses Memberantas Narkoba

Sabtu, 15 Maret 2025 - 14:27 WIB

Pemkab Aceh Tenggara Gelar Safari Ramadhan di 8 Kecamatan, Serta Salurkan Bantuan Sebesar 97 Juta

Sabtu, 15 Maret 2025 - 02:01 WIB

Buntut Kaburnya Puluhan Napi Lapas Kelas IIB Kutacane : Persoalan Makanan Diusut

Jumat, 14 Maret 2025 - 23:10 WIB

H.M. Salim Fakhry Sebutkan Tidak Ada Lagi Namanya Program Program Titipan Untuk Desa di Aceh Tenggara

Jumat, 14 Maret 2025 - 14:41 WIB

Kapolres Aceh Tenggara Dimutasi,, Digantkan AKBP. Yulhendri

Jumat, 14 Maret 2025 - 02:00 WIB

Bupati Aceh Tenggara Buka Musrenbang RKPK Tahun 2026, Dapil III

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

Safari Ramadhan TIM VI Pemkab Agara Buka Puasa dan Santuni Anak Yatim

Sabtu, 15 Mar 2025 - 23:25 WIB