Polantas Aceh Hadir, Bagikan 100 Takjil Setiap Hari selama Ramadan

Redaksi Bara News

- Redaksi

Senin, 18 Maret 2024 - 22:49 WIB

50285 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banda Aceh — Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Aceh membagikan takjil berbuka puasa bagi pengendara yang melintas di seputaran Simpang Tugu, Kota Banda Aceh, Senin, 18 Maret 2024.

Pembagian takjil berbuka puasa ini dipimpin langsung Dirlantas Polda Aceh, Kombes Pol Muhammad Iqbal Alqudusy, serta didampingi Kasubdit Kamsel Kompol M Nuzir dan beberapa perwira lainnya.

Baca Juga :  Aminullah Usman dan Isnaini Husda Dianggap Layak Lanjutkan Bangun Kota Banda Aceh

“Untuk hari ini sekitar 100 takjil yang kita bagikan di Simpang Tugu. Besok juga kita akan bagi takjil dengan jumlah yang sama, tetapi tempatnya berbeda,” kata Kombes Iqbal.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain membagikan takjil untuk pengguna jalan, Dirlantas Polda Aceh juga membagikan sembako berupa beras kepada tukang becak, pemulung, dan pengamen.

Baca Juga :  Dapil Aceh 1 PKS Hadirkan Wajah Baru ke Senayan

“Kita berbagi kebahagian dan menyambung silaturahmi dengan pengguna jalan pada bulan yang penuh berkah ini. Kegiatan ini akan dilakukan setiap hari baik di Banda Aceh maupun jajaran,” demikian, kata Iqbal. (HS)

Berita Terkait

LSM RADAR Aceh Apresiasi Keberhasilan Kinerja Dr. Safrizal ZA,. M.Si Selama Jadi Pj. Gubernur Aceh
Fajarul Arwalis: Pelantikan Kadis Perkim Aceh Sudah Sesuai Aturan
Action Mobile Bank Aceh Semua Lebih Mudah
Alamp Aksi Tuntut Kepala Dinas Kesehatan Dan Dinas Pengairan Aceh Untuk Bertanggung Jawab
Apel Gelar Pasukan Operasi Keselamatan Seulawah Tahun 2025 Digelar Di Polda Aceh
Action Mobile Bank Aceh Semua Lebih Mudah
PII Banda Aceh Soroti Pelantikan Kadis Perkim Aceh Diduga Melanggar UU Keinsinyuran
SAPA: BSI Rugikan Masyarakat, Ekonomi Aceh Terpuruk!

Berita Terkait

Kamis, 6 Februari 2025 - 23:43 WIB

HAMAS Mendukung Atas Kinerja Komisi II DPRK Aceh Selatan yang Mengkritik PDAM Tirta Naga Aceh Selatan

Kamis, 6 Februari 2025 - 01:53 WIB

SMAN 1 Tapaktuan Gelar Feast III, Ini Tujuannya

Kamis, 6 Februari 2025 - 01:00 WIB

Masyarakat Aceh Selatan Merasa Malu Dan Marah Melihat Pemda Aceh Selatan Sampai “IMPOTEN” Ditipu Oleh Perusahaan Tambang PT PSU

Kamis, 6 Februari 2025 - 00:55 WIB

Karena “Bodoh” Pemda Kabupaten Aceh Selatan Ditipu Oleh PT PSU Puluhan Tahun Lamanya

Minggu, 2 Februari 2025 - 00:50 WIB

Lagi-lagi Akun Facebook Palsu Catut Nama dan Foto H Mirwan MS, Masyarakat Diminta Waspada

Kamis, 30 Januari 2025 - 21:31 WIB

Polres Aceh Selatan Gelar Binrohtal Rutin, Tingkatkan Keimanan dan Ketaqwaan Personel

Rabu, 29 Januari 2025 - 20:52 WIB

Ketum Barmas Apresiasi Penuh ITQANS 1 MUQ Aceh Selatan yang Sangat Meriah

Jumat, 17 Januari 2025 - 17:50 WIB

Tanggapi isu PMK, Novi Rosmita Kunjungi Langsung Kandang Ternak Masyarakat

Berita Terbaru

BANDA ACEH

Fajarul Arwalis: Pelantikan Kadis Perkim Aceh Sudah Sesuai Aturan

Selasa, 11 Feb 2025 - 12:35 WIB

BANDA ACEH

Action Mobile Bank Aceh Semua Lebih Mudah

Selasa, 11 Feb 2025 - 09:33 WIB