Pemkab Bener Meriah Berikan Piagam Penghargaan Kepada Balai Bahasa Provinsi Aceh

Redaksi Bara News

- Author

Rabu, 26 Juli 2023 - 21:47 WIB

50492 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Redelong Baranewsaceh.co Pemerintah kabupaten Bener Meriah memberikan penghargaan kepada Balai Bahasa Provinsi Aceh atas kepeduliannya melakukan pembinaan dan pelestarian bahasa Gayo yang saat ini sedang mengalami posisi rentah punah.

Penghargaan tersebut di berikan langsung oleh Pj. Bupati Bener Meriah Drs. H. Haili Yoga, M.Si dan di terima oleh kepala balai bahasa provinsi Aceh Drs. Umar Solikhan,M.Hum pada saat pembukaan pelatihan guru master angkatan ke 2 yang diselenggarakan di Aula Dinas Pendidikan Kabupaten Bener Meriah, Rabu (26-07-2023)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam arahannya, Pj. Bupati Drs. H. Haili Yoga, M.Si menyampaikan,upaya revitalisasi bahasa Gayo merupakan tanggung jawab dari balai bahasa provinsi Aceh sesuai tugas dan fungsinya. Kendati demikian Pemkab Bener Meriah melalui dinas terkait juga merasa peduli dengan kelangsungan bahasa Gayo itu sendiri sebagai salah satu bahasa ibu. Pj. Bupati Haili Yoga juga menjelaskan bahwa jauh hari pemkab Bener Meriah sudah mengeluarkan surat edaran terkait penggunaan bahasa Gayo dan pemakaian baju kerawang Gayo di lingkungan pemkab Bener Meriah di setiap hari kamis. Adapun tujuan dari surat edaran tersebut untuk melestarikan bahasa Gayo dan Kerawang Gayo sebagai indentitas dari suku Gayo. Tutupnya.

Baca Juga :  Kasus Kecelakaan Lalulintas Truk dan Avanza di Bener Meriah yang mengakibatkan 5 orang MD di Hentikan Demi Hukum ( SP3)

Sementara itu Balai Bahasa Drs. Umar Solikhan. M.Hum juga menyampaikan ucapan terimakasih kepada Pemkab Bener Meriah beserta Dinas Pendidikan yang telah menginisiasi dan menyelenggarakan kegiatan pelatihan guru master angkatan 2 yang bekerja sama dengan Balai Bahasa Provinsi Aceh.

Baca Juga :  BAS Cabang Bener Meriah Santuni Anak Yatim

Mari kita berdayakan para guru sebagai agen perubahan yang akan membawa harapan dan inspirasi bagi para generasi penerus kita. Ungkah Umar Solikhan.

Pantauan media ini hadir dalam kegiatan itu, Pj. Sekretaris Daerah Bener Meriah Armansyah, SE.,M.Si, Kadis Pendidikan Bener Meriah Ruh Akbar para maestro, jajaran, Perwakilan MPD Bener Meriah dan para guru sebagai peserta pelatihan.(Redaksi)

 

 

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polres Bener Meriah Amankan Senjata Api Rakitan Yang di Temukan, di Kampung Negeri Antara, Kecamatan Pintu Rime Gayo
Ketua Dan Pengurus IDI Aceh Tengah – Bener Meriah Dilantik
Kemenag Bener Meriah Raih Juara Umum Lomba GTK Berprestasi Tingkat Provinsi Aceh
Begini Cara Kampung Cemparam Jaya Atasi Dampak Inflasi dan Stunting
Cegah Stunting, DP3AKB Bener Meriah Gunakan Strategi Pendekatan Remaja
Hasil Lelang Amal Tanah Masjid Agung Babussalam Mendekati Angka 1 Milyar
Jumat Berkah : Polres Bener Meriah Bagikan Bingkisan Makan Siang
Pj Sekda Bener Meriah ikuti Harmonisasi Stakeholder Penguatan Rumah Sakit

Berita Terkait

Rabu, 27 September 2023 - 03:18 WIB

Penjabat Gubernur Serahkan Serentak Secara Digital 3.360 SK Pensiun dan Naik Pangkat PNS se-Aceh

Selasa, 26 September 2023 - 22:32 WIB

Ismet, ST.,MT terpilih kembali sebagai ketua Karang Taruna Aceh

Selasa, 26 September 2023 - 22:17 WIB

PLN Berkomitmen, Tahun 2024 Seluruh Dusun di Aceh Terlistriki 100%

Selasa, 26 September 2023 - 18:21 WIB

PT. PEMA Sukses Laksanakan Silaturahmi dan Temu Ramah Bersama Mahasiswa dan Pemuda Aceh

Senin, 25 September 2023 - 12:52 WIB

FPA Apresiasi PJ Bupati Aceh Tamiang Mampu Naikan Seratus Persen DAK Tahun 2024

Senin, 25 September 2023 - 01:32 WIB

Sudah Hampir 20 Tahun Damai, Malik Mahmud Al-Haythar Patut Bertanggung Jawab Mewujudkan Janji MoU Helsinki?

Minggu, 24 September 2023 - 22:04 WIB

Pj Gubernur Aceh Ikut Jalan Santai PMI Bersama Ribuan Masyarakat

Sabtu, 23 September 2023 - 21:40 WIB

USM Diskusikan ‘Green Energy’ dengan The Zone Green Tech, Korea Selatan

Berita Terbaru

GAYO LUES

Saat Ditinjau, Boarding School Berselemak Sampah

Rabu, 27 Sep 2023 - 22:33 WIB