Di Lokasi Kebakaran Tungel,  Alhudri Ucapkan Duka Mendalam

Redaksi Bara News

- Redaksi

Jumat, 26 Mei 2023 - 14:41 WIB

50749 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues, Baranews –  di Lokasi kebakaran desa Tungel kecamatan Rikit Gaib   PJ. Bupati Gayo Lues ALhudri mengucapkan duka yang mendalam kepada seluruh korban kebakaran desa Tungel. Alhudri memintah masyarakat bersabar menerima cobaan yang datang dari Allah  SWT.

Pada saat terjadi kebakaran Alhudri respek mendengar  kabar adanya kebakaran di desa Tungel Kecamatan Rikit Gaib, dirinya bersama Tim   langsung turun kelokasi kebakaran Jumat 26/05/23  sekira pukul 18.00 Wib .

Baca Juga :  Polres Gayo Lues Gelar Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) Jelang Pilkada Tahun 2024

Dilokasi kebakarabn Alhudri memantau langsung serta memastikan api sudah dapat di padamkan dengan baik dan korban sudah ditangani oleh semua pihak yang  bertanggung  jawab di lokasi kebakaran.

Pj Bupati Memintah semua  Dinas segera turun sesuai dengan tugasnya masing masing. BPBD segera mendidirikan tenda darurat sebagai tempat pengungsian sementara  , Dinas sosial segera mendirikan dapur umum.

Alhudri juga memastikan semua persedian sembako bagi korban kebakaran mencukupi . dan  memastikan korban kebakaran di desa Tungel dapat ditangani dengan baik

Baca Juga :  Plt. Sekda Lepas 51 Orang Calon Jemaah Haji Gayo Lues Dilepas

Pj.  Bupati  sangat prihatin terhadap kondisi Korban kebakaran  desa Tungel, pasalnya baru setahun lalu tepatnya pada 27 Maret 2022 desa Tungel  Kec, Rikit Gaib dilanda kebakaran hebat , kebaran tahun itu melalap 34 rumah warga .  tahun ini  kebakaran kembali terjadi di desa Tungel  ( Yud )

Berita Terkait

Babinsa Koramil 09/ Putri Betung Tanggap Membatu Evakuasi Kendaraan Terjebak Longsor
Korban kecelakaan Di Pining Dilarikan Ke RSUD Gunakan Mobil Pribadi. Kenapa Tidak Pakai Ambulance Puskesmas Pining ‘ Ada Apa’ ???.
Pererat Sinergitas, Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang melaksanakan Komsos Dengan Perangkat Desa
Babinsa bersinergi dengan Bhabinkamtibmas dan Muspika ciptakan Kondusifitas Wilayah
Pj Bupati Gayo Lues Jata SE MM Raih Peringkat Kinerja Terbaik Nasional Kedua di Aceh, PUSDA Berikan Apresiasi
Diduga Limbah PT. Getah PMI Cemari Sungai Tripe, Masyarakat Rikit Gaib dan Sekitarnya Mengeluh
Babinsa Koramil 09/Putri Betung Membantu Penjemuran Buah Kopi Hasil Panen Milik Warga Binaan
AMAN JARUM Ucapkan Selamat Kepada Mualim, Pemimpin Harapan Maju Masyarakat Aceh
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 7 Desember 2024 - 22:30 WIB

Gas Elpiji 3 Kg Langka di Aceh Tenggara, Diduga Ada Permainan

Sabtu, 7 Desember 2024 - 15:16 WIB

Kammi Aceh Tengah nilai budaya tarin-tarin kope tak sesuai dengan nilai Adat Gayo.

Sabtu, 7 Desember 2024 - 00:18 WIB

Puluhan Rumah Warga Agara Terendam Banjir Akibat Tanggul Jebol

Jumat, 6 Desember 2024 - 18:37 WIB

Husaini Yusuf SP.M.Si Dekan Fakultas Agro Tehnologi Universitas Gunung Leuser Satu-Satunya Dosen DPK Ildikti

Jumat, 6 Desember 2024 - 12:22 WIB

Puluhan Warga Sabang Jadi Korban Ivestasi Sembako Murah

Jumat, 6 Desember 2024 - 11:57 WIB

KPPN Kutacane mengelar Road to Hakordia Tahun 2024

Kamis, 5 Desember 2024 - 15:51 WIB

PW IPNU Aceh Ucap Selamat Kepada Mualem – Dek Fadh. Arifan : Paslon 01 Akhiri Opini Seakan Dizhalimi, di Curangi.

Kamis, 5 Desember 2024 - 14:24 WIB

Ketua Knpi Aceh tenggara pimpin langsung gotong royong Sapda di kec.babul Rahmah

Berita Terbaru