Danrem 011 hadiri Hut Polri ke 77

Redaksi Bara News

- Redaksi

Sabtu, 1 Juli 2023 - 19:35 WIB

50341 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lhokseumawe –  Komandan Korem (Danrem) 011/Lilawangsa Kolonel Kav Kapti Hertantyawan, S.H, meminta agar seluruh jajaran TNI dan Polri untuk tetap solid dan bersinergi untuk membangun dan menjaga Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).
Dengan melaksanakan tugas sesuai tupoksinya masing masing dalam memberikan keamanan dan ketertiban dimasyarakan serta rasa nyaman khususnya diwilayah jajaran Korem 011/Lilawangsa, Provinsi Aceh.

Baca Juga :  Cek Kesiapan Personil dan Prasarana, Korsabhara Baharkam Polri Kunjungi Polres Lhokseumawe

Hal itu diungkapkan Danrem 011/Lilawangsa Kolonel Kav Kapti Hertantyawan, S.H usai mengikuti pelaksanaan kegiatan upacara memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara Ke-77, Sabtu(01 juli 2023) yang berlangsung di Lapangan Mapolres Lhokseumawe.

Upacara peringatan HUT Bhayangkara Ke-77 selain dihadiri Danrem 011/Lilawangsa Kolonel Kav Kapti Hertantyawan,S.H , juga dihadiri PJ. Walikota Lhokseumawe, Danlanal Lhokseumawe, sekdakap aceh utara, Dandim 0103/AUT, Dansat Radar Lhokseumawe, Dansat Brimob Lhokseumawe, Danden Arhanud Lhokseumawe, PJU Pemda Kota Lhokseumawe serta tamu dan undangan lainnya.

Berita Terkait

Polsek Banda Sakti Saweu Dayah, Pererat Tali Silaturahmi dengan Tokoh Agama dan Tokoh Masyarakat
Ikatan keluarga bilah hilir-sekitar Menyukseskan kegiatan Goes To School di 4 Kecamatan
Patroli Malam Polsek Banda Sakti, Tingkatkan Keamanan di Titik Rawan
Polsek Blang Mangat Terima Kunjungan RA Miftahul Jannah, Anak-Anak Kenal Sosok Polisi Sahabat Anak
Mahasiswa IAIN Lhokseumawe, Pengadaan Mobil Dinas: Tidak Menyalahi Aturan Hukum dan Kami Apresiasi Atas kepemimpinan Pj Bupati Aceh Utara
Resmi Mendaftar, Muhammad Reza Fahlevi satu-satunya Kandidat yang mendaftar menjadi Calon Ketua Umum HIPMI Kota Lhokseumawe
MUHAMMAD REZA FAHLEVI Mendaftar sebagai Bakal Calon Ketua Umum BPC HIPMI Kota Lhokseumawe Periode 2025 – 2028
Ketua MPU Lhokseumawe Apresiasi Kinerja Polres dalam Pengamanan Pemilu dan Pilkada 2024

Berita Terkait

Senin, 17 Februari 2025 - 03:22 WIB

Gubernur Aceh Muzakir Manaf Lantik Bupati Aceh Tenggara, Ini Pesannya !

Senin, 17 Februari 2025 - 00:06 WIB

Pj Bupati Taufik Torehkan Sejarah dan Keberhasilan di Aceh Tenggara, Stabilitas dan Kemajuan Nyata dalam Waktu Singkat

Minggu, 16 Februari 2025 - 22:16 WIB

Gubernur Aceh Muzakir Manaf Ingatkan, Atasi Banjir di Agara jangan ada suara Chainsaw di Hutan

Minggu, 16 Februari 2025 - 21:46 WIB

Gubenur Aceh Lantik Salim Fakhry Heri Al Hilal Jadi Bupati dan Wakil Bupati Agara

Minggu, 16 Februari 2025 - 16:43 WIB

Pj Bupati Taufik Torehkan Sejarah dan Keberhasilan di Aceh Tenggara, Stabilitas dan Kemajuan Nyata dalam Waktu Singkat

Jumat, 14 Februari 2025 - 22:01 WIB

Keluarga Besar BaraNews Mengucapkan Selamat Dan Sukses Atas Pelantikan H.M. Salim Fakhry, SE,M.M – dr. Heri Al Hilal Sebagai Bupati & Wakil Bupati Aceh Tenggara Masa Jabatan 2025-2030

Jumat, 14 Februari 2025 - 21:44 WIB

BPKD Kab. Aceh Tenggara Beserta Jajaran Mengucapkan Selamat Dan Sukses Atas Pelantikan H.M. Salim Fakhry, SE,M.M – dr. Heri Al Hilal Sebagai Bupati & Wakil Bupati Aceh Tenggara Masa Jabatan 2025-2030

Rabu, 12 Februari 2025 - 01:05 WIB

SMA Negeri 1 Lawe Sigala gala Beserta Jajaran Mengucapkan Selamat & Sukses atas Pengambilan Sumpah Jabatan dan Pelantikan H. Muzakir Manaf H. Fadhlullah, S.E Sebagai Gubernur Dan Wakil Gubernur Aceh Masa Jabatan 2025 – 2030

Berita Terbaru

SUBULUSSALAM

Wali Kota Subulussalam Pimpin Apel Perdana

Selasa, 18 Feb 2025 - 08:32 WIB