BTN KCS Medan dan PT. SELIAN INDAH PROPERTY Mengadakan Sosialisasi Perumahan KPR Subsidi FLPP Prajurit Kodim 0108 Agara

Redaksi Bara News

- Redaksi

Jumat, 20 Oktober 2023 - 22:12 WIB

50882 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane Baranewsaceh.co | Sebanyak 100 personel Kodim 0108/Agara yang terdiri dari Bintara, Tamtama dan PNS, mengikuti sosialisasi perumahan KPR bersubsidi dari PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk KC Syariah Medan dan PT. Selian Indah Property, bertempat di Balai Prajurit Makodim 0108/Agara, Kamis (19/10/2023).

Pembangunan KPR bersubsidi dengan nama “BATUMBULAN ROYAL RESIDENCE” yang di bangun di Desa Deleng Megakhe Kecamatan Badar Kabupaten Aceh Tenggara, dengan Type 36/105 sebanyak 74 Unit Rumah. Adapun penandatanganan Perjanjian Kerjasama antara Kodim 0108/Agara dengan penyediaan kelengkapan pemberkasan KPR FLPP perumahan “BATUMBULAN ROYAL RESIDENCE” Dimana di tandatangani Direktur PT. Selian Indah Property Bapak Albasyah Putra Selian dan Kodim 0108 Agara diwakili JUYAR Bapak Antonius Palomo Pardosi telah dilakukan.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam sosialisasi tersebut, Komandan Kodim 0108/Agara Letkol Inf M Sujoko yang diwakili oleh Pasi Pers Kapten Inf Raswan mengatakan dengan adanya program KPR bersubsidi ini merupakan peluang bagus bagi prajurit TNI – AD yang ingin memiliki rumah sendiri dengan harga yang terjangkau dapat menggunakan Dana Tabungan Wajib Perumahan (TWP) dan di subsidi oleh pemerintah sesuai Peraturan Menteri Keuangan Nomor 6/pmk.02/2023 Tahun 2023 sebesar Rp. 162.000.000,- dan Tahun 2024 sebesar Rp. 166.000.000,- Wilayah Jawa dan Sumatera. ujarnya.

Sementara Branch Manager PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk Cabang Syariah Medan Bapak Edwin Barki, diwakili ibu Misbah menyampaikan bahwa kredit kepemilikan rumah (KPR) subsidi ini merupakan realisasi program pemerintah yang memberikan kemudahan untuk memiliki rumah dengan program FLPP di Balai Prajurit, dimana PT. Bank Tabungan Negara (BTN) Persero Tbk, yang akan memfasilitasi dan merealisasikan program tersebut.

Turut hadir pada sosialisasi tersebut, Pasi Pers Kapten Inf Raswan ,Juru Bayar (JUYAR) SERKA Antonius Palimo Pardosi Branch Manager PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk Cabang Syariah Medan diwakili Ibu Misbah dan Direktur PT. Selian Indah Property bapak Albasyah Putra Selian.

(Ady)

Berita Terkait

Hampir 100% Aparatur Negara Pusat di Wilayah Kerja KPPN Kutacane telah Menerima Tunjangan Hari Raya atas Beban APBN di Rekening Masing-masing Pegawai
Pasar Tradisional Kuning 1 Padat Merayap, Warga Berburu Baju Baru Menjelang Hari Raya Idul Fitri
Jalin Silaturahmi di Bulan Ramadhan, Alumni Panti Asuhan Agara Gelar Bukber
Bupati Salim Fakhry Pimpin Apel Pasukan Operasi Ketupat Seulawah 2025.
Puasa di Hari 19, Bupati H. M. Salim Fakhry Jalin Silahturahmi Sekaligus Bukber Dengan Tim Pemenangan SAFIHI.
Bupati Respon Cepat, THR Guru dan Gaji 13 Guru 2024, Kini Menunggu ditransfer
Gelar Reses I Anggota DPRK Agara Abi Hasan Jemput Aspirasi Konstituen Dapil V
Tulah Pengulu Kute dan Imum Mukim Sudah Mulai Terealisasi

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 18:16 WIB

Warga Seuneubok Bayu Antusias Ikuti Lomba Pidato, Azan, Hafalan Do’a Serta Ayat Pendek

Sabtu, 15 Maret 2025 - 01:40 WIB

Bahas Informasi Publik, Keuchik Kecamatan Simpang Ulim Gelar FGD Perdana Di Aceh Timur

Jumat, 14 Maret 2025 - 16:46 WIB

Badan Advokasi Indonesia Desak Penegak Hukum Tindak Tegas Kasus Pupuk Bersubsidi dan Dana PNPM di Darul Aman Aceh Timur

Jumat, 7 Maret 2025 - 13:22 WIB

Hakim PN Idi Vonis Hukuman Mati Terdakwa Narkoba

Kamis, 6 Maret 2025 - 13:22 WIB

Haji Yan Korban Pemerasan Oknum Wartawan M4 Diperas Sampai Kering

Senin, 3 Maret 2025 - 17:45 WIB

Polsek Indra Makmu Ringkus Dua Pengedar Sabu

Kamis, 27 Februari 2025 - 22:36 WIB

Dukung Akses Mobilitas Warga, Medco E&P Malaka Bangun Jembatan Permanen

Kamis, 27 Februari 2025 - 00:32 WIB

Konfercab PCNU Aceh Timur Usai, Kepemimpinan Baru Siap Melanjutkan Perjuangan

Berita Terbaru

SABANG

Masyarakat dan Kawasan Bebas Sabang

Jumat, 21 Mar 2025 - 13:19 WIB