Anggota DPR RI Fadhlullah: Dalam Konflik Masyarakat Aceh Hafal Pancasila

Redaksi Bara News

- Redaksi

Kamis, 1 Februari 2024 - 23:25 WIB

50325 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PIDIE –Sosialisasi 4 pilar kebangsaan yang dilaksanakan di Gampong Geulumpang Baro menjadi wadah penting untuk memperkuat pemahaman masyarakat terhadap amalan nilai-nilai Pancasila, Kamis (1/2/2024)

Dalam acara tersebut anggota DPR RI/MPR Fadhlullah SE, memberikan wawasan mendalam tentang bagaimana Pancasila menjadi landasan bagi kehidupan berbangsa dan bernegara.

Bicara Pancasila, Masyarakat Aceh dalam konflik hafal Pancasila, ujar Fadhlullah.

UUD 1945, sebagai konstitusi negara, juga menjadi fokus sosialisasi.

Baca Juga :  Anggota DPR RI Komisi 1 Fadhlullah: Masyarakat Aceh Sudah Menjiwai Nilai-nilai 4 Pilar kembangsaan

Narasumber Bapak Umar Mahdi, S.H., M.H., C.P.M., C.P.Arb., C.P.L.C., C.P.C., C.P.Li., Dosen Universitas Jabal Ghafur, memberikan pemahaman mendalam mengenai pentingnya menjunjung tinggi dan melindungi konstitusi sebagai dasar hukum negara.

Melalui sosialisasi ini, masyarakat di Geulumpang Baro juga diarahkan untuk memahami signifikansi Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).

Anggota DPR RI/MPR RI, Fadhlullah SE, menyampaikan pesan tentang pentingnya persatuan dan kesatuan dalam mencapai kemajuan dan kesejahteraan bersama.

Baca Juga :  Takziah Ke Rumah Abu Lamkawe, Dek Fadh Didampingi Haji Uma

Bahkan ia mengimbau agar masyarakat bisa mengimplementasikan dalam kehidupan sehari hari terkait dengan 4 pilar kebangsaan yaitu Pancasila, UUD 1945, Bhineka Tunggal Ika dan NKRI.

Pilar keempat, Bhineka Tunggal Ika, menjadi fokus diskusi dengan sumbangsih wawasan dari Tarmizi Age (Eks Denmark).

Sosialisasi ini bertujuan memupuk rasa toleransi dan menghargai keberagaman sebagai kekuatan bersama dalam membangun bangsa yang kuat dan berdaya saing tinggi di era global.

(TA)

Berita Terkait

Nasrul Sufi Penggagas Referendum Dan Aktivis 98. Kumpulkan 100 Pimpinan Dayah Di Pidie
Takziah Ke Rumah Abu Lamkawe, Dek Fadh Didampingi Haji Uma
Sejenak Bersama Rahmat Roy: Apakabar Mualem-Dek Fad
SATRIA Aceh Gelar Silaturrahmi, Dek Fadh Minta Semua Relawan Sosialisasi Program Unggulan
Badan Pemenangan Mualem-Dek Fadh Pidie Kepung Daerah Rebut Kemenangan
Ulama Kharismatik Aceh Abu Ishak Langkawe di Rawat, Cawagub Aceh Fadhlullah Membesuknya
Menangkan Mualem-Dek Fad, Cek Baka Bergerak Rebut Suara Nelayan di Pidie
Cek Baka Santuni Ratusan Anak Yatim di Hari Maulid Wakili Mualem-Dek Fad

Berita Terkait

Sabtu, 7 Desember 2024 - 21:23 WIB

Mualem Center Aceh Pastikan Kemenangan Muzakir Manaf-Fadhlullah Aman Hingga Penetapan KIP

Sabtu, 7 Desember 2024 - 21:21 WIB

IKADIN Aceh dan Fakultas Syariah dan Ekonomi Islam IAI Almuslim Aceh Jalin Kerja Sama

Sabtu, 7 Desember 2024 - 18:09 WIB

Hj. Aisyah Ismail Ketua Komisi III: Kinerja Bank Aceh Syariah Terus Menunjukkan Tren Positif

Sabtu, 7 Desember 2024 - 14:41 WIB

Mutasi atau Rotasi Yang Dilakukan Bank Aceh Guna Memenuhi Tata Kelola Perusahaan Yang Lebih Baik

Sabtu, 7 Desember 2024 - 13:47 WIB

Hj. Aisyah Ismail (Kak IIN) Ketua Komisi III DPRA: Aset Aceh Harus Tertata untuk Aceh yang Lebih Sejahtera

Sabtu, 7 Desember 2024 - 10:53 WIB

Tingkatkan Kemampuan, Humas USM Ikuti Bimtek Kehumasan dan Protokol yang diselenggarakan oleh LLDikti Wilayah XIII Aceh

Jumat, 6 Desember 2024 - 23:46 WIB

Eks Denmark: Pilkada Aceh Cukup Diselesaikan di Aceh

Jumat, 6 Desember 2024 - 23:43 WIB

Tarmizi Age ke Kautsar: Jika Tidak Kalah Maka Pertarungan Ini Aku Menang?

Berita Terbaru