Lomba Layanan Polisi 110 Tingkat Mabes Polri Digelar

Redaksi Bara News

- Redaksi

Kamis, 15 Juni 2023 - 20:38 WIB

50193 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banda Aceh – Menyambut hari bhayangkara yang diperingati pada 1 Juli mendatang, Polda Aceh menggelar serangkaian lomba, salah satunya adalah Layanan Polisi 110 yang sudah memasuki tingkat Mabes Polri.

Di tingkat Polda Aceh, pemenangnya adalah Polresta Banda Aceh dan berhak mengikuti lomba tingkat Mabes Polri yang digelar secara virtual, Rabu, 14 Juni 2023.

Baca Juga :  Kapolda Aceh Terima Kunjungan Tim Srena Polri

Kabid Humas Polda Aceh Kombes Joko Krisdiyanto menyampaikan, layanan polisi 110 merupakan lomba yang dikhususkan kepada internal Polri dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat.

“Saat ini, lomba Layanan Polisi 110 udah masuk tingkat Mabes Polri. Dari Polda Aceh, Polresta Banda Aceh yang ikut,” ujar Joko, dalam rilisnya, Rabu, 14 Juni 2023 (RED)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Ini Catatan selama Mudik dan Arus Balik di Provinsi Aceh
Kapolda Aceh Terima Audiensi Kepala BNNP Aceh
Kapolda Aceh, Wakapolda Aceh Dan Irwasda Polda Aceh Gelar Halal Bi Halal Dengan Personel Polda Aceh
Pernah 2 Kali Menjabat sebagai Wakil Walikota, Zainal Arifin Dinilai Tak Bermanfaat untuk Masyarakat
FAB: Bacawalkot Irwan Djohan Dinilai Tidak Pro Rakyat
Pemerintah Turki Apresiasi Bantuan Masyarakat Aceh via BKPRMI
Para Pelapor Pastikan Kasus Penggelembungan Suara DPD di Pidie Akan Dibawa ke DKPP
Hari Kedua Idulfitri, 1.157 Kendaraan Pemudik Gunakan Tol Sibanceh

Berita Terkait

Selasa, 16 April 2024 - 22:56 WIB

Ini Catatan selama Mudik dan Arus Balik di Provinsi Aceh

Selasa, 16 April 2024 - 22:48 WIB

Kapolda Aceh, Wakapolda Aceh Dan Irwasda Polda Aceh Gelar Halal Bi Halal Dengan Personel Polda Aceh

Selasa, 16 April 2024 - 22:29 WIB

Pernah 2 Kali Menjabat sebagai Wakil Walikota, Zainal Arifin Dinilai Tak Bermanfaat untuk Masyarakat

Senin, 15 April 2024 - 23:32 WIB

FAB: Bacawalkot Irwan Djohan Dinilai Tidak Pro Rakyat

Senin, 15 April 2024 - 22:13 WIB

Pemerintah Turki Apresiasi Bantuan Masyarakat Aceh via BKPRMI

Kamis, 11 April 2024 - 18:17 WIB

Para Pelapor Pastikan Kasus Penggelembungan Suara DPD di Pidie Akan Dibawa ke DKPP

Kamis, 11 April 2024 - 18:14 WIB

Hari Kedua Idulfitri, 1.157 Kendaraan Pemudik Gunakan Tol Sibanceh

Selasa, 9 April 2024 - 04:02 WIB

FAB : Masyarakat Hati-Hati Kasih KTP Bisa Untuk Pinjaman Online

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Istri Kopda Mirwansyah : Suami Saya Tidak Pernah Punya Senjata Api

Rabu, 17 Apr 2024 - 02:05 WIB

POLITIK

Gerindra Usul Dek Fat Jadi Cawagub Pendamping Mualem

Selasa, 16 Apr 2024 - 23:10 WIB

BANDA ACEH

Ini Catatan selama Mudik dan Arus Balik di Provinsi Aceh

Selasa, 16 Apr 2024 - 22:56 WIB